Page 88 - Binder MO 263-001-Tahun ke-21
P. 88
NEWS FLASH
EIGER Berinovasi
Perkenalkan Lini
Kategori Terbaru
“EIGER ACT”
Sebagai bentuk komitmen untuk
mendukung aktivitas luar ruangan
masyarakat Indonesia, EIGER brand
lokal perlengkapan luar ruangan
kembali memperkenalkan lini kategori
terbarunya yang diberi nama “EIGER
ACT”, bersamaan dengan acara
Konferensi Pers Tahura Trail Running
Race 2025 x EIGER.
Chief Operating Officer EIGER,
Mario Pratama mengatakan, hadirnya ACT akan memiliki peran penting, yaitu antara alam dan inovasi, kualitas
EIGER ACT merupakan hasil dari proses sebagai pelengkap dari berbagai tegori material juga jahitan terbaik, melibatkan
inovasi dan pengembangan panjang EIGER yang sebelumnya telah dikenal atlet berbagai bidang olahraga, diuji
yang telah dilakukan EIGER selama masyarakat luas. di berbagai medan, tidak hanya riset
kurang lebih dua tahun belakangan. “EIGER, melahirkan kategori baru tentang produk tetapi juga riset tentang
Meski jadi lini kategori teranyar, EIGER dengan nama EIGER ACT. Pertemuan pasar,” ujar Mario.(Arfi)
Pesta Rakyat Pamanukan Meriahkan Hari Jadi
favehotel Pamanukan yang ke-3
Perayaan ulang tahun ke-3 favehotel Pamanukan yang digelar pada Rabu, 22 Januari 2025 telah
berlangsung dengan sukses dan penuh kemeriahan. Acara dihadiri oleh ribuan warga Pamanukan dan
sekitarnya. Acara ini melibatkan seluruh masyarakat Pamanukan dalam sebuah “Pesta Rakyat”.
Acara dimulai dengan sesi aerobik gratis yang diikuti oleh ratusan peserta dan pemotongan tumpeng
oleh Vivia Setiawan selaku Director Bangun Sejahtera Lestari, favehotel Pamanukan. Suasana semakin
semarak dengan pembagian hadiah senilai jutaan rupiah yang menambah antusiasme para pengunjung.
Puncak acara dimeriahkan oleh penampilan spesial dari bintang tamu Dian Anic. Seluruh rangkaian
acara ini gratis dan terbuka untuk umum sebagai bentuk apresiasi kepada masyarakat Pamanukan.
“Kami sangat bersyukur dan bangga dapat merayakan tiga tahun perjalanan favehotel Pamanukan
bersama masyarakat dan mitra kami. Dukungan dan kepercayaan yang diberikan oleh masyarakat
Pamanukan adalah sumber kekuatan kami untuk terus tumbuh
dan memberikan pelayanan terbaik. Kami berkomitmen untuk
terus berkontribusi positif bagi masyarakat sekitar,” ujar Vivia
Setiawan.
Sebagai bagian dari perayaan ini, favehotel Pamanukan
juga mengadakan Corporate Gathering yang dihadiri oleh mitra
korporat, institusi pendidikan, dan media yang telah menjalin kerja
sama dengan favehotel Pamanukan.
“favehotel Pamanukan mengucapkan terima kasih yang
sebesar-besarnya kepada masyarakat, mitra, dan tamu yang telah
mendukung kami selama tiga tahun terakhir. Perayaan ulang tahun
ini bukan hanya sekadar selebrasi, tetapi juga wujud nyata dari
komitmen kami untuk terus memberikan pelayanan terbaik dan
berkontribusi positif bagi masyarakat Pamanukan,” ujar Bintang
Adhipradipta selaku General Manager favehotel Pamanukan. (Ita)
88 |