Page 63 - Binder MO 212
P. 63
Seperti pesaingnya yang telah meluncur
lebih dulu (Red. Virgin Galatic), misi
peluncuran pesawat luar angkasa
berawak dari Blue Origin, juga menjadi
ajang kampanye apabila New Shepard
telah aman untuk dikomersilkan.
Dengan membawa Daemen yang
menjadi penumpang berbayar pertama,
perusahaan optimis jika pesawatnya
bisa membawa penumpang untuk
melakukan perjalanan luar angkasa
secara aman.
Atas keberhasilan tersebut,
perusahaan antariksa milik Bezos, Blue
Origin pun telah menjual tiket senilai
hampir USD100 juta atau setara dengan
Rp1,4 triliun (kurs dolar Rp14.560). Tiket
tersebut untuk penerbangan wisata luar
angka di masa depan.
“Permintaannya sangat, sangat
tinggi,” ungkap Bezos pada presentasi
Blue Origin setelah penerbangan awak
pertamanya dilansir dari detikcom.
Lebih lanjut, pihak perusahaan
belum mengungkapkan harga per kursi
di roketnya New Shepard. Namun, satu-
satunya indikasi harga Blue Origin, yakni
saat lelang publik untuk mendapatkan
kursi pada penerbangan pertamanya
dengan Bezos, yang bernilai USD28 juta.
Harga tersebut, beberapa kali lipat
dari kisaran USD200 ribu hingga USD500
ribu yang ditarif jasa pariwisata ruang SpaceX
angkasa lain Virgin Galactic. _________
Bezos mengatakan Blue Origin “akan Perusahaan yang dirintis oleh Elon Musk, menerbangkan tiga pengusaha ke
menerbangkan misi manusia dua kali SpaceX juga berniat memasuki bisnis Stasiun Luar Angkasa Internasional atau
lagi tahun ini” tetapi dia belum dapat wisata luar angkasa. Namun, perusahaan International Space Station (ISS) dengan
memastikan seberapa banyak awak ini berencana melakukan perjalanan misi yang diberi nama Ax-1.
New Shepard yang akan diluncurkan yang lebih lama dengan biaya fantastis, Kemudian, rencana berikutnya
perusahaan pada 2022 mendatang. yakni hingga puluhan juta dollar. juga perusahaan Elon Musk akan
Blue Origin saat ini sudah memiliki Mereka sebelumnya sempat mengorbitkan pengusaha asal Jepang,
dua fasilitas roket New Shepard di Texas, menerbangkan miliarder asal Yusaku Maezawa untuk mengelilingi
satu untuk penelitian penerbangan Amerika, Jared Isaacman dalam misi bulan pada 2023. Mereka akan
kargo dan yang lainnya untuk penerbangan yang disebut Inspiration4. menggunakan roket yang tengah
penerbangan penumpang. Peluncuran itu dilakukan bersama dikembangkan bernama Starship. CEO
“Kami benar-benar ingin berlatih roket Falcon9 dengan membawa Tesla Motors tersebut mengundang
dengan kendaraan ini, jadi kami harus tiga penumpang dengan kru SpaceX delapan anggota masyarakat untuk
membuat lebih banyak booster untuk untuk mengitari orbit Bumi. Pada 2022 bergabung dengannya, tetapi
terbang lebih sering,” pungkasnya. mendatang, perusahaan ini juga akan pendaftaran kini sudah ditutup. n
| 63