Page 49 - Binder MO 250-006-Tahun ke-20
P. 49

mahasiswa tidak hanya belajar teori,    Kampus tidak hanya mendukung      meningkatkan kesadaran pemuda
                  tapi juga mendapatkan pengalaman     mahasiswa dalam proses belajar, tetapi   terhadap SDGs. Merrka berkomitmen
                  praktikal di lapangan,” ia menambahkan.  juga mendorong partisipasi dalam   untuk terus berfokus pada SDGs, seraya
                     Untuk mengimbanginya, para dosen   berbagai kompetisi, baik di dalam negeri   berharap universitasnya tetap menduduki
                  di Universitas Bakrie dipilih berdasarkan   maupun internasional. "Kami selalu   peringkat teratas sebagai perguruan
                  kualitas dan keahlian mereka, serta   mendorong dan mendanai mahasiswa    tinggi swasta terbaik di Jakarta,” tegasnya
                  didukung fasilitas memadai. Fasilitas   untuk berkompetisi. Salah satu prestasi   Langkah strategis yang juga
                  tersebut mencakup berbagai           terbaru adalah keberhasilan mahasiswa   dilakukan perguruan tinggi ini antara
                  laboratorium yang menyediakan tempat   teknik sipil dalam kompetisi di Dubai   lain dalam upaya pengurangan
                  untuk mahasiswa melakukan eksperimen   terkait pengukuran tingkat polusi.   emisi karbon dan penelitian untuk
                  dan riset tentang isu-isu terkini.   Kompetisi ini menunjukkan bahwa      mendukung zero emission.
                     Universitas ini menjadikan kerja sama   mahasiswa Universitas Bakrie mampu   Di bidang lain, Youth SDGs Forum
                  internasional sebagai pilar penting dalam   bersaing dan berinovasi di tingkat   telah dilaksanakan UBakrie atas inisiatif
                  strategi pengembangan Universitas    internasional,” jabarnya.            dari program studi ilmu politik, melibatkan
                  Bakrie. Hal itu bukan “lips service” semata.   Sofia juga mengakui bahwa   banyak peserta dan merangkul berbagai
                  Buktinya adalah kolaborasi Universitas   Universitas Bakrie aktif mendapatkan   LSM serta institusi untuk berpartisipasi.
                  Bakrie dengan Central Queensland     hibah riset, seperti hibah Kedaireka,   Universitas Bakrie juga
                  University untuk program MBA.        yang difokuskan pada implementasi    menunjukkan komitmen terhadap
                     “Mahasiswa yang ingin mendapatkan   hasil riset di masyarakat. Salah satu   tujuan pembangunan berkelanjutan
                  gelar MBA dari Central Queensland    proyek unggulannya adalah mengubah   ini dengan meraih peringkat pertama
                  University dapat mengambil program   sampah menjadi makanan ternak        sebagai Kampus Swasta Terbaik Jakarta
                  MM di Universitas Bakrie terlebih dahulu.   melalui black soldier flies. Proyek yang   versi Times Higher Education selama
                  Selain itu, ada juga kerja sama dengan   diimplementasikan di Nusa Tenggara   tiga tahun berturut-turut (2021-2023).
                  Nihon University di Jepang melalui   Barat ini merupakan contoh konkret   “Mudah-mudahan tahun 2024 kami juga
                  program Sakura Science. Dalam program   sebuah riset dapat memberikan manfaat   masih tetap menjadi ranking pertama,"
                  ini, mahasiswa teknik Universitas Bakrie   langsung kepada masyarakat. Kolaborasi   harapnya.
                  mendapatkan kesempatan belajar tentang   dengan Pertamina, diakuinya juga telah   Keberhasilan ini merupakan bukti
                  teknologi terbaru di Jepang selama satu   menghasilkan proyek geowisata di Ulu   nyata dari fokus Universitas Bakrie
                  minggu. Pengalaman ini sangat berharga,   Belu, Lampung. Hasil riset tersebut   pada inovasi dan pengembangan
                  terutama mengingat Indonesia berada di   diterapkan langsung di masyarakat.  berkelanjutan. Peringkat ini tidak hanya
                  jalur kegempaan,” paparnya.             Di sisi lain, Universitas Bakrie juga   menunjukkan kualitas pendidikan
                     Universitas Bakrie juga  menyediakan   menunjukkan komitmen kuat terhadap   tetapi juga komitmen universitas dalam
                  berbagai laboratorium canggih untuk   Sustainable Development Goals       mendukung SDGs,” ujarnya.
                  mendukung pembelajaran dan riset.    (SDGs). “Setiap tahun, kami berusaha    Prof. Sofia pun menegaskan
                  Di Fakultas Teknik, misalnya, terdapat   meningkatkan peringkatnya di Times   bahwa pencapaian ini akan terus
                  program matematika dari Wolfram      Higher Education. Salah satu inisiatif   ditingkatkan, dengan harapan dapat
                  Research yang digunakan untuk        yang dilakukan adalah Indonesian     mempertahankan posisi teratas dan terus
                  memecahkan masalah matematika        Youth SDGs Summit, yang melibatkan   memberikan kontribusi positif terhadap
                  spesifik, serta fasilitas riset tentang   berbagai LSM dan institusi untuk   pendidikan tinggi di Indonesia. n
                  blast loading dan dinamika struktur.
                  Sementara Fakultas Ekonomi dan Ilmu
                  Sosial memiliki berbagai laboratorium.
                  mulai dari studio tv, podcast, dan radio
                  Innovation & Transformation Lab untuk
                  prodi Manajemen, Mini Office Accounting
                  Lab (MOAL) untuk prodi akuntansi
                     Sementara Pusat Inovasi & Inkubator
                  Bisnis (PIIB), yakni unit khusus untuk
                  pelatihan dan mentorship terkait
                  kewirausahaan di Universitas Bakrie.
                  “Pusat ini membantu dosen dan
                  mahasiswa mengembangkan ide hingga
                  mendapatkan paten dan hak cipta,"     Diskusi transportasi berkelanjutan, bersama Duta Besar Hungaria,
                  jelasnya.                             Matthias Corvinus Collegium (MCC), dan Bakrie Group.


                                                                                                                            |  49
   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54