Page 89 - Binder MO 251-007-Tahun ke-20
P. 89

NEWS FLASH







                                                                                  Bottega&Artisan: Inovasi
                                                                                  Material Premium untuk
                                                                                  Estetika dan Fungsionalitas

                                                                                  Kebutuhan akan material yang tidak hanya
                                                                                  fungsional tetapi juga estetis semakin meningkat
                                                                                  seiring dengan berkembangnya tren desain
                                                                                  interior yang mengutamakan keindahan dan
                                                                                  kenyamanan. Namun, mencari material premium
                                                                                  untuk desain interior di Indonesia menjadi
                                                                                  tantangan tersendiri. Banyak desainer dan
                                                                                  pemilik rumah sering kesulitan menemukan
               herd Coffee Roaster Gelar The Neighborherd                         produk dengan kualitas tinggi dan estetika yang
                                                                                  memadai, karena terbatasnya pilihan di pasar lokal
               1.0 Gandeng Mikael Jasin, Juara World                              sering kali menjadi hambatan. Bottega&Artisan
               Barista Championship 2024                                          yang didirikan pada tahun 2019, hadir sebagai
               herd Coffee Roaster menggelar The Neighborherd 1.0 selama dua      solusi untuk menjawab kebutuhan ini dengan
               hari di Experience Coffee Store SumthinElse by herd. Acara ini     menawarkan berbagai produk berkualitas tinggi
               menampilkan cara mengolah kopi spesial dan modern ala omakase      memenuhi standar internasional.
               dengan cita rasa Bold & Sweet khas herd Coffee Roaster. Disajikan     Showroom Bottega&Artisan di Alam Sutera
               langsung oleh Mikael Jasin, jawara World Barista Championship 2024.   tidak hanya menyajikan konsep galeri seni dan
                  Founder herd Coffee Roaster Andri Handrian mengungkapkan,       arsitektur modern, tetapi juga menawarkan
               “The Neighborherd 1.0 menjadi wadah yang kami ciptakan untuk       beragam produk eksklusif seperti sintered stone,
               mengedukasi khalayak ramai, tidak hanya spesifik tentang dunia     porcelain tiles, luxury metal door & window
               kopi, tetapi segala hal yang berhubungan dengan kopi, misalnya     hardware, dan produk lainnya dari brand ternama
               kuliner, coffee culture, maupun sharing session bersama berbagai   Amerika dan Eropa, seperti Moen dan Gaggenau.
               komunitas, untuk menemukan kenyamanan unik dan pengalaman             Salah satu produk unggulan mereka adalah
               berbeda dalam menikmati kopi.”                                     Sintered Stone, yang terkenal akan kekuatannya,
                  The Neighborherd 1.0 sejalan dengan visi herd Coffee Roaster    sifat anti-slip, dan kemudahan perawatannya.
               untuk melanjutkan 3rd wave coffee culture di Bandung. Budaya ini   Selain itu, Bottega&Artisan juga menawarkan
               fokus pada kopi artisan yang melihat kopi sebagai seni dan ilmu untuk   Stone Polymer Composite (SPC) untuk
               memberikan pengalaman sensorik mendalam bagi penikmatnya.          penggunaan luar ruangan, serta produk lain
                  Sejalan dengan konsep slow bar yang ‘seriusan santainya’ dari   seperti Quarrycast bathtub dari Victoria Albert dan
               SumthinElse by herd, melalui pilihan kopi single origin danhouse   berbagai pilihan lighting dari brand seperti Sans
               blend bercitarasa Bold & Sweet, seperti White Rabbit, Pink Panther,   Souci dan Preciosa. Dengan komitmen terhadap
               dan  Black Sheep, serta suasana hangout lebih santai dan mindful,   kualitas dan estetika, Bottega&Artisan bukan
               tetapi dapat menghasilkan sebuah ide kreatif yang serius.          hanya menjadi distributor material terbaik, tetapi
                  Rangkaian acara The Neighborherd 1.0 terdiri dari meet &        juga memberikan nilai seni dan keindahan dalam
               greet, cupping session, dan seminar barista. Dalam sesi meet &     setiap ruangan, memenuhi kebutuhan fungsional
               greet dan Seminar Barista bersama Mikael Jasin, Mikael membagikan   dan meningkatkan estetika interior.
               perjalanannya selama mengikuti 2024 World Barista Championship di
               Busan, Korea Selatan hingga menjadi barista kelas dunia. Menariknya
               lagi terdapat private session omakase bersama Mikael. “Kehadiran The
               Neigborherd 1.0 bisa menjadi wadah kolaborasi berbagai komunitas
               untuk belajar mengenai kopi serta memberikan pengalaman ngopi
               yang unik,”  ujar Mikael.
                  Menutup pembicaraan Andri menuturkan, Mikael Jasin,
               SumthinElse by herd, dan herd Coffee Roaster memiliki pandangan
               yang sama mengenai cara ngopi dengan mengedepankan suasana
               nyaman, rileks dan mindful, sebuah pengalaman sensorial tidak
               terlupakan. "Kami berharap, melalui acara ini produsen kopi lokal
               dan coffee culture di Indonesia bisa lebih dikenal oleh masyarakat
               luas,” pungkasnya. Gia


               90   |
   84   85   86   87   88   89   90   91   92