Page 53 - Binder MO 230
P. 53

BEST CEOS



                                                         Honesti Basyir






                                   DIREKTUR UTAMA PT BIO FARMA (PERSERO)


                                                       Naskah: Elly Simanjuntak Foto: Istimewa



                         Bio Farma Group yang dipimpin oleh sang direktur utama, Honesti Basyir telah
                         menunjukkan andil besarnya dalam penanganan dan penanggulangan isu-isu
                    kesehatan di Indonesia. Di antaranya pengendalian wabah Covid-19, tujuh puluh persen
                        global supply vaksin polio, hingga retail obat-obatan dengan harga yang sangat
                      terjangkau. Semuanya dilakukan sebagai bakti Bio Farma Group kepada Indonesia.



                     Sepanjang tahun 2022, perjalanan                                       mampu meraih pendapatan hingga
                  Holding BUMN Farmasi menjadi langkah                                      Rp10,8 triliun pada 2022 dan Rp4,8 triliun
                  penuh arti dan tantangan. Baik bagi Bio                                   berasal dari produk non-covid. 
                  Farma sebagai entitas induk, maupun                                          Ia menyampaikan aset Bio Farma
                  Kimia Farma dan Indofarma sebagai                                         sepanjang 2022 juga relatif stabil, meski
                  entitas anak, dalam memberikan                                            ada sedikit penurunan akibat persoalan
                  kontribusi pada ketahanan Kesehatan                                       depresiasi. Dengan tingkat utang
                  nasional. Hal ini merupakan komitmen                                      yang masih sangat rendah, bahkan
                  untuk meningkatkan kualitas kesehatan                                     mengalami penurunan dari Rp 11,8 triliun
                  masyarakat melalui sinergi, inovasi,                                      pada 2021 menjadi Rp3,7 triliun pada
                  maupun kolaborasi.                                                        tahun 2022.
                     Dalam usianya yang ketiga, Bio                                            Selama gelaran G20 Indonesia di Bali,
                  Farma bertransformasi menjadi menjadi                                     Holding BUMN Farmasi berkontribusi
                  ‘The Dancing Giant’ dalam healthcare                                      dalam mendukung berbagai side
                  ecosystem yang terintegrasi. Salah satunya                                event. Di antaranya G20 State Owned
                  dibuktinya dengan peluncuran logo baru                                    Enterprise (SoE) Conference 2022, G20
                  yang diberi nama Bio Farma Group akhir                                    Health Ministerial Meeting (HMM)
                  Januari 2022. Dengan makna senantiasa                                     2022 dan event G20 Bappenas melalui
                  bertransformasi menjadi perusahaan yang   penurunan penjualan vaksin Covid-19   Kerjasama Selatan-Selatan Triangular
                  selalu terdepan dalam bidang farmasi,   secara signifikan dari 2021 sampai kuartal   (KSST). Beberapa penandatangan
                  dengan inovasi dan teknologi menjadi   III 2022, penjualan produk reguler Bio   kerja sama strategis dengan beberapa
                  sebuah holding company yang kredibel   Farma mampu mencapai Rp3,4 triliun,   perusahaan dalam negeri maupun asing
                  maupun terpercaya.                   seperti vaksin dasar pemerintah seperti   selama gelaran G20 pun dilakukan.
                     Honesti mengatakan induk holding   polio, MR, pentabio, hingga BCG."      Upaya Bio Farma untuk
                  farmasi ini membukukan kinerja positif   Pria kelahiran Padang tersebut   meningkatkan ketahanan kesehatan
                  sepanjang 2022. Dia menyatakan       mengatakan salah satu faktor         farmasi nasional melalui global
                  kegembiraan dengan capaian tersebut,   mempengaruhi capaian laba          collaboration juga terjalin di 2022, yaitu
                  mengingat tengah terjadi penurunan   bersih di Bio Farma adalah beban     kerja sama dengan Perusahaan Farmasi
                  permintaan vaksin Covid-19 dan alat   pengembangan dan uji klinis produk-  Inggris, Profactor Pharma. Dalam hal
                  tes diagnostik Covid-19 yang dalam   produk baru. Seperti IndoVac yang telah   ini Bio Farma akan mendapat hak
                  beberapa tahun terakhir menjadi kunci   diluncurkan awal Oktober 2022 dengan   eksklusif untuk pengembangan bersama
                  dalam pertumbuhan perusahaan.        target produksi sebesar 20 juta dosis di   blood product Recombinant Factor VIII
                  Ia menuturkan, "Meskipun terjadi     tahap awal. Honesti optimistis Bio Farma   (ProFactor dan Bio Farma) secara global. n


                                                                                                                          |   53
   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58