Page 22 - Binder WO 077
P. 22

BEAUTY
               UPDATE













































                                                                         BANGKITKAN SEMANGAT
                                                                         PEMBERDAYAAN PEREMPUAN
                                                                         Merek kosmetik vegan pertama di Indonesia, ESQA
                                                                         Cosmetics berkolaborasi dengan Warner Bros. Consumer
                                                                         Products dan DC menyalakan kembali energi positif dalam
                                                                         setiap beauty enthusiast di Tanah Air. Untuk merayakan hari
                                                                         jadi The Wonder Women yang ke-80, diluncurkan Wonder
               PROTEKSI BLUE LIGHT                                       Woman Believe in Wonder Makeup Collection. Makeup
               Niacinamide menjadi salah satu kandungan skin care yang   vegan premium yang dapat dikoleksi ini hadir dalam nuansa
               digemari, karena kandungannya terbukti bermanfaat         dan rona yang beragam, namun serbaguna, cocok untuk
               menangani berbagai masalah kulit wajah. Wardah Lightening   digunakan sehari-hari.
               Serum Ampoule hadir menggunakan serum termutakhir, yaitu     Koleksi superhero-centric ini terdiri dari beberapa produk
               Advanced Niacinamide dengan kemurnian lebih dari 99%. Serum   baru dan favorit dari ESQA yang semuanya dihiasi dengan
               ampoule ini dapat memberikan hasil yang lebih mencerahkan,   simbol “W” dari Wonder Woman yang ikonik. Rangkaian
               proteksi lebih terhadap blue light, sinar dari gadget yang   makeup Wonder Woman Believe in Wonder terdiri atas
               dapat memberikan efek negatif ke kulit dan optimal dalam   Fearless Eyeshadow Palette yang membawa sembilan warna
               menyamarkan noda hitam bekas jerawat.                     yang bervariasi dengan formal satin, glitter, matte, dan
                  Produk serum ampoule dari Wardah ini telah melalui proses   duo-chrome yang memukau. Cheek Palette dalam dua rona
               uji yang menyeluruh dan aman, produk dengan 10x advanced   Champion dan Confident, Cushion Blush yang hadir dalam
               niacinamide dan 0% alkohol dapat digunakan oleh semua jenis   tiga warna Brilliant, Courageous, dan Compassion, dengan
               kulit wajah. Wardah berkolaborasi pula dengan global expert   hasil akhir natural yang natural dan satin. Serta Brow Pencil
               dari Swiss yang memiliki riset terlengkap dan local expert yang   yang memiliki tiga warna, yaitu Ash Brown, Dark Brown,
               mengerti kulit wanita Indonesia. Telah diuji secara dermatologi   dan Chocolate, siap dengan tegas dan lugas menyalakan
               dengan hasil non-acnegenic dan non-comedogenic.           kekuatan dalam diri #ESQAADDICTS. Nur A | Dok. ESQA
               Nur A | Dok. Wardah



               22   |                                                                                                                                                                                                                                        |  PB
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27