Page 73 - Binder WO 077
P. 73

dapat dinikmati secara langsung maupun melalui   karya yang melanglang buana ke berbagai penjuru
                  platform virtual yang telah ditentukan.         dunia. Karya yang menarik banyak perhatian pada
                     Tak hanya seniman Tanah Air, AMJO diikuti pula   pameran AMJO salah satunya adalah hasil goresan
                  oleh lebih dari 50 galeri dari berbagai negara, seperti   I Gusti Ayu Kadek Murniasih yang berjudul Yoga.
                  Taiwan, Filipina, Korea Selatan, Rusia, Prancis, bahkan   Menyuarakan emosi perempuan, karya dekoratifnya
                  Italia. Salah satu galeri dari Singapura yang turut   memperlihatkan sosok perempuan yang melakukan
                  berpartisipasi adalah Chan+Hori Contemporary    pose yoga anahatasana (puppy dog). Tampil pula
                  mewakili Jay Ho, seniman yang mengeksplorasi ruang,   Bucket Man karya pelukis asal Taiwan, Chang Jui-Pin,
                  warna, dan cahaya untuk menyampaikan bahwa      yang telah memperoleh beberapa penghargaan di
                  keinginan menemukan jawaban dapat ditemukan di   Inggris. Dalam setiap karyanya perempuan peraih gelar
                  dalam diri masing-masing.                       seni dari Taipei National University of Arts ini selalu
                     Lawangwangi Creative Space yang berada di    menggambarkan karakter misterius yang sama. Sosok
                  bawah naungan Art Sociates memamerkan karya     itu mengenakan jumper biru bermotif garis-garis
                  Eddy Susanto, seniman asal Bandung. Terinspirasi dari   dengan kepala ditutupi ember hitam. Karyanya yang
                  berbagai epos tanah Jawa, Eddy menjelajahi narasi   cukup fenomenal, lukisan Bucket Man di uang kertas
                  sejarah dan perkembangan identitas seninya yang   sejumlah negara di dunia termasuk Cina, dipamerkan
                  kental dengan budaya Jawa. Sementara Galeri Zen1   di CAN’S Gallery.
                  yang berlokasi di Bali mempresentasikan karya seni   Art Moments Jakarta juga mengadakan Art
                  penting yang belum pernah ditampilkan kepada    Conversation membicarakan topik-topik, di antaranya
                  publik dari seniman kontemporer Bali yang baru   seni dan kesehatan mental. Ada pula diskusi tentang
                  saja berpulang tahun lalu, I Made Wianta. Seniman   seni dan investasi. Serta yang topik terhangat yang
                  kelahiran Tabanan tersebut telah melahirkan karya-  kerap diperbincangkan: seni kripto..



 72   |                                                                                                                    |  73
   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77   78