Page 38 - Binder WO 086
P. 38
WOMEN'S
TALK
Bekerja sebagai jurnalis, kritik merupakan sesuatu menyeimbangkan antara keluarga dan pekerjaan,
yang konstan. Bukan hanya soal apa pertanyaan yang tetapi sekarang mungkin tantangannya bagaimana
diajukan kepada narasumber, tetapi penampilan juga bisa menjadi pengaruh paling signifikan untuk anak-
dinilai. Fifi mengaku saat masih muda, belum matang, anak. Fifi percaya bahwa dengan melakukan yang
setiap dikritik mau menangis atau marah. Namun, terbaik, tidak menyalahi aturan, dan tidak menyakiti
seiring berjalannya waktu, dia belajar bagaimana atau mencederai kepercayaan orang lain, setiap
mengurasi kritik tersebut dan memilahnya untuk tantangan akan dapat diatasi. Dia juga bersyukur
memperbaiki diri. Hal ini tidak terlepas dari peran sang mendapat pasangan dan keluarga yang selalu
mentor, Desi Anwar yang ketika itu menjadi talent mendukung pilihan kariernya.
manager. Setiap kali ada masalah atau jenuh dengan Waktu bergabung dengan MetroTV, Fifi tengah
pekerjaan, dia akan mendatangi atasannya yang sering mengandung anak pertama. Usia kandungannya baru
kali memberikan perspektif yang menyegarkan. menginjak bulan keempat. Setelah melahirkan, dia
Di luar pekerjaan, sejak dulu Fifi sering berkumpul merasa terbantu dengan kehadiran orang tua dalam
dengan sesama jurnalis perempuan. Baru-baru ini dia mengasuh putri sulungnya. Namun, ketika anak kedua,
mengunggah foto di media sosialnya sedang bersama sang ayah ditugasi menjadi duta besar di Sudan dan
dengan teman-temannya, di antaranya ada Najwa dia tinggal jauh dari mertua. Dia membawa kedua
Shihab, Kania Sutisnawinata, Virgie Baker, dan Meutya anaknya ke kantor sekitar tiga bulan lamanya. Kondisi
Hafid. Meskipun sudah tidak bekerja di tempat yang di Metro TV yang mendukung memberinya kebebasan
sama, mereka masih berteman dekat. ruang gerak sambil mengasuh kedua buah hatinya.
Pertemanan ini juga merupakan bentuk support “Anak-anak pun tumbuh besar dengan melihat
system yang membuat Fifi sanggup bertahan hingga ibunya menjalankan pekerjaannya, jadi mereka sudah
sekarang. Dari rekan sesama jurnalis perempuan, dia memahami sejak dini. Tantangannya justru pada saat
pun belajar seni menjawab, tanpa harus menyinggung anak-anak beranjak remaja. Mereka sudah mulai
orang lain dalam menghadapi narasumber yang kerap terpengaruh orang lain, entah teman, media online
menghubungi di luar pekerjaan. “Satu hal yang pasti, maupun media sosial. Bagi kedua orang tua yang
kita harus tegas memberi batasan, karena diri kita lebih bekerja, kami harus mengatur bersama-sama dengan
berharga,” tegas perempuan kelahiran 1 April 1973 ini. pasangan supaya mempunyai visi yang sama,”
pungkas penggemar traveling ini dengan percaya
ANTARA KARIER & KELUARGA diri. Berusaha mengambil pelajaran dalam setiap
Berkarier hampir dua dekade di dunia penyiaran tantangan yang dihadapinya serta mengapresiasi
memiliki tantangan tersendiri. Sepuluh tahun orang-orang di sekitarnya adalah arti sebuah
lalu mungkin tantangannya berkaitan dengan kesuksesan bagi dirinya.
38 |