Page 58 - Binder WO 092
P. 58
He's
shaane harjani
ceo eranyacloud
MeMbangun Hidup
Menggapai
MiMpi
naskah: Nur Asiah Foto: Fikar Azmy
KetiKa itu dia menyadari dominasi
perusahaan global di bidang cloud
computing di tanah air.
engawali kariernya di usia muda sebagai promotor musik,
Shaane Harjani kini telah memimpin tiga perusahaan
yang tengah berkembang pesat di bidang teknologi.
MMenggagas Marygops saat masih di bangku kuliah,
Shaane berkeinginan mendatangkan artis internasional ke Indonesia.
Berbekal pengalaman sekali menonton konser, dia memulai usaha
tersebut. Nyaris gagal, dia pun belajar bekerja sama dengan promotor
lainnya. Mulai dari perizinan, rider, produksi, hingga penjualan tiket.
Setelah menikah dan memiliki buah hati, Shaane berpikir
promoter konser adalah bisnis dengan variabel yang banyak sekali.
Dia pun kemudian memulai bisnis lain yang dinilainya lebih stabil dan
mendirikan PT Era Digital Media pada 2015. “Kami fokus sebagai content
provider, membuat game untuk dijual ke perusahaan komunikasi dan
masih berjalan sampai sekarang. Karena menciptakan game secara
online, perlu developer, saya mulai tahu hosting itu apa,” ujar Shaanee
tentang ihwal perkenalannya dengan dunia cloud computing. Ketika itu
dia menyadari dominasi perusahaan global di bidang tersebut di Tanah
Air. Hal inilah yang mendorongnya mendirikan PT Era Awan Digital pada
2019. Muncul di kala pandemi ternyata membawa berkah tersendiri
bagi brand yang mengusung nama eranyacloud ini.
Berikan Layanan TerBaik
Mengedepankan layanan konsumen 24x7, bisnis cloud computing
Shaane mampu meraup laba hingga 450% dalam waktu dua tahun
58 |