Page 44 - Binder WO 098
P. 44
NEW &
BUZZ
TEBAR KEBAIKAN DI BULAN SUCI
Mengisi bulan Ramadan dengan kebaikan, Wardah menghadirkan kampanye
Ramadan bertajuk ’Bersama Lebih Bermakna’. Tidak sekadar program, Wardah
menggelar serangkaian kegiatan berbagi nan penuh kebermanfaatan seperti
Program Kolaborasi dengan Komunitas Belajar Al Quran Braille, Program
Paragon Goes to 2000 Masjid, #BersamaLebihBermakna Movement, dan lain-
lain. Melebarkan sayapnya untuk menebar kebaikan, kegiatan ini tidak hanya
berlangsung di Indonesia, tapi juga di Malaysia.
Selain itu, Wardah juga menyelenggarakan Ramadan Gathering Akbar
Wardah dengan tema serupa secara serentak di 21 titik di Indonesia dan
satu titik di Malaysia. Serangkaian kegiatan menarik dilakukan di acara ini,
seperti talk show tentang program Ramadan bersama Dhini Aminarti, Quran
Recitation oleh Putri Ariani, hingga program Heart to Heart Series secara TAMPIL LEBIH BERWARNA DAN BERANI
offline dengan mengundang Citra Damayani selaku Founder Komunitas Sebagai bentuk upaya terkini dalam menjaga
Belajar Al Qur’an Braille Malang. Indah | Dok. Wardah konsistensi brand secara optimal, PT Piaggio Indonesia
merilis Vespa Primavera Color Vibe Limited Edition
dengan tampilan lebih berwarna dan berani, sekaligus
menjadi milestone baru pada dunia otomotif, fesyen,
dan gaya hidup. Dua pilihan kombinasi warna,
yaitu Orange Tramonto dan Blue Audace, tampil
serasi dengan warna footboard yang kontras. Setiap
kombinasi warna pada Vespa Primavera Color Vibe
dirancang untuk menghadirkan suasana senang dan
rasa percaya diri saat mengendarai Vespa. Tramonto
dalam bahasa Italia berarti matahari terbenam,
karena itu desain warna ini mewakili karakter yang
HADIRKAN KOLEKSI TERBAIK SAMBUT HARI RAYA santai, supel, dan spontan. Sedangkan Audace yang
Pada Hari Raya Idulfitri masyarakat umumnya akan berkumpul bersama bermakna tegas, mencerminkan kepribadian
keluarga dan mengunjungi sanak saudara. Maka tidak heran, banyak orang berani dan menyenangkan.
yang memilih memperbaharui tampilan ruangan di rumah mereka. Untuk “Vespa selalu mengedepankan visi untuk selalu
menjawab kebutuhan tersebut, Dekoruma menghadirkan 'Dekoruma berkembang dan bereksperimen, namun tetap
Ramadan Collection 2023' yang memperkenalkan pilihan furnitur dan mempertahankan jiwa klasik aslinya. Hal ini sekali lagi
aksesoris bergaya Japanese-Scandinavian (Japandi). tercermin pada Vespa Primavera Color Vibe, edisi baru
Kania Bunga selaku Interior Communication Manager Dekoruma Vespa yang diproduksi terbatas. Hadir di Indonesia
mengatakan, “Dekoruma Ramadan Collection 2023 merupakan pertama dengan tampilan premium dan stylish yang selalu
kalinya kami meluncurkan koleksi spesial Ramadan. Koleksi ini menghadirkan ditawarkan oleh sebuah Vespa, lengkap dengan
pilihan furnitur dan aksesoris yang mengombinasikan warna dan material sentuhan kepribadian eksentrik. Vespa Primavera
dari elemen alam khas Japandi untuk membuat suasana ruangan menjadi Color Vibe adalah partner gaya hidup sempurna bagi
hangat. Identik dengan kebersamaan, 'Dekoruma Ramadan Collection mereka yang berani keluar dari kebiasaan dan masuk
2023' menghadirkan spesial set furnitur yang memadupadankan warna ke dalam dimensi kebebasan baru,” ujar Marco Noto La
natural untuk menambah kehangatan suasana rumah sehingga momen Diega, Managing Director dan Country CEO PT Piaggio
kebersamaan semakin berkesan.” Indah | Dok. Dekoruma Indonesia. Elly | Dok. Piaggio Indonesia
44 | | 45