Page 42 - Binder WO 099
P. 42
GADGET
& GIZMO
100 YEARS OF WONDER menyatukan keahlian Disney dalam menangkap kreativitas
Brand Leica menjadi pelopor dalam mengembangkan alat optik dengan menciptakan gambar yang memiliki nilai abadi.
yang mengubah dunia fotografi lebih dari satu abad lamanya. Leica Q2 menggabungkan teknik tradisional dengan semangat
Dalam rangka merayakan ulang tahun ke-100 studio film animasi inovasi. Dengan sensor full-frame 47,3 MP dan Summilux 28 f/1.7
Disney, Leica berkolaborasi dengan perusahaan tersebut. ASPH. yang cepat, pengguna dapat merekam dan membuat film
Kolaborasi tersebut menghasilkan Kamera Leica Q2 edisi terbatas dalam 4K dengan sensitivitas hingga ISO 50.000. Selain itu, zoom
diberi nama “100 Years of Wonder”. digital memperpanjang panjang fokus tetap Q2 menjadi 35, 50,
Ini merupakan sebuah heritage yang unik dan menginspirasi dan 75 mm. Leica Q2 bekerja andal dengan perlindungan IP52.
dalam pengembangan kolaborasi kamera Leica Q2 limited Kabarnya, kamera Leica Q2 Disney “100 Years of Wonder” ini hanya
edition yang menampilkan gambar asli Mickey Mouse dalam akan tersedia 500 unit di seluruh dunia. Angie | Istimewa
LAPTOP UNTUK PARA PEKERJA HYBRID
Kabar gembira bagi para pekerja hybrid, Acer secara
resmi mengumumkan laptop bisnis TravelMate
terbaru, yang semuanya ditenagai oleh prosesor
Intel® Core™ vPro Generasi ke-13. Laptop ini
menampilkan layar premium 16:10 hingga resolusi
OLED, pengisian cepat 65 Wh dengan masa pakai
baterai yang lama, dan log-in yang aman dengan
pemindai sidik jari atau melalui kamera IR. Sistem
tersebut terintegrasi untuk mencapai persyaratan
kinerja dan mobilitas tenaga kerja hybrid saat ini.
Rangkaian TravelMate terbaru Acer ini terdiri atas
Acer TravelMate P6, Acer TravelMate P4 dan Acer
TravelMate P4 Spin, serta Acer TravelMate P2. Semua
laptop bisnis TravelMate terbaru menjalankan sistem
operasi Windows 11, dengan fitur Acer Dust Defender
untuk meminimalkan paparan dan akumulasi debu
serta mempertahankan kinerja yang konsisten.
Windows secure-core PC dengan TPM 2.0 menyediakan
perlindungan bawaan, dipasangkan dengan teknologi
Acer Light Sensing, menjaga keamanan data kita
dengan mengunci layar saat bepergian, dan dengan
cepat menyala saat dibutuhkan. Elly | Dok. Acer
42 | | 43