Page 100 - Binder MO 212
P. 100

■ LAUNCHING & EVENT






               Teraskita Lounge, Tasty, Cozy and Comfy
               ______________________________________________

               Teraskita Hotel Jakarta, hotel yang didirikan oleh PT.
               Waskita Karya Realty dan di-managed oleh PT. Dafam Hotel
               Management ini meresmikan Re-Launching Teraskita Lounge
               dengan tagline “It’s All About Tasty, Cozy and Comfy” pada 9
               September 2021 lalu. Teraskita Lounge hadir dan berkomitmen
               untuk menghadirkan kelezatan makanan dan minuman
               dengan ambience dan atmosphere tempat yang sangat
               nyaman dan membuat tamu betah berlama-lama di tempat ini.
                  Lounge yang berada di mezzanine floor ini didesign dengan
               sangat menarik mengusung konsep modern & elegant style,   sambutan oleh tuan rumah, Ferry Febriari selaku GM Teraskita
               dilengkapi dengan bar yang berada di corner. Teraskita Lounge   Hotel Jakarta managed by Dafam, dilanjutkan oleh Eri Prananto
               ini memiliki smoking dan non-smoking room area dengan   selaku Direktur Utama PT. Waskita Karya Realty, dan Handono
               seating capacity 20-30 orang. Sangat tepat sebagai pilihan   S.Putro selaku Chief Business Development & Operations Officer
               tempat untuk mengadakan private meeting bersama klien   PT Dafam Hotel Management.
               dan kolega, serta menjadi tempat favorit bagi tamu yang   “Teraskita Lounge hadir sebagai jawaban atas kebutuhan
               membutuhkan tempat WFH (Work From Hotel) yang nyaman    para tamu saat ini dengan multifunction bisa sebagai tempat
               dengan fasilitas lengkap dilengkapi kecepatan Wi-Fi tinggi upto   WFH, private meeting, tempat nge-date, juga tempat
               20 Mbps dedicated.                                      nongkrong yang asyik dengan penerapan protokol kesehatan
                  Re-Launching Teraskita Lounge dihadiri oleh Direksi PT.   yang sangat ketat. Kami menerapkan check in dan check out
               Waskita Karya (Persero), Direksi PT. Waskita Karya Realty, dan   melalui aplikasi PeduliLindungi serta kami sudah bersertifikat
               Direksi Dafam Hotel Management. Acara diawali dengan    CHSE dengan perfect score 100,” pungkas Ferry. Tan




               Kerja Sama dengan Korlantas POLRI, Jasa Raharja Hadirkan ETLE dalam Aplikasi JRKu
               ________________________________________________________________________________________________

               PT Jasa Raharja menjalin kerja sama dengan Korlantas Polri   oleh Direktur Pendapatan Daerah Kemendagri Hendriwan,
               mensinergiskan sistem Electronic Traffic Law Enforcement   Direktur Bisnis IFG Grup Pantro Pander Silitonga dan Direktur
               (ETLE) dalam aplikasi JRKu. Melalui kerja sama ini, pelanggaran   Utama PT Jasa Raharja Rivan Achmad Purwantono.
               lalu lintas yang terpantau oleh sistem ETLE dapat langsung   “Melalui kerja sama sinergis ETLE dengan aplikasi
               diketahui informasi dan notifikasinya secara seketika (real   mobile JRKu yang dimiliki Jasa Raharja, pengendara akan
               time) melalui aplikasi JRKu.                             dimudahkan mengetahui pelanggaran lalu lintas seketika,
                  Penandatanganan perjanjian kerja sama sinergis sistem   baik lokasi, jenis pelanggaran, tanggal dan waktu disertai foto
               ETLE dengana plikasi JRKu dilakukan oleh Kepala Korlantas   rekaman dari CCTV. Aplikasi JRKu juga member informasi cara
               Kepolisian RI Irjen Pol Drs Istiono M.H dan Direktur Operasional   pembayaran tilang elektronik,” jelas Direktur Utama PT Jasa
               PT Jasa Raharja Dewi Aryani Suzana, di Bali, pada Jumat 3   Raharja Rivan Achmad Purwantono.
               September 2021. Acara penandatanganan turut disaksikan      Lebih lanjut Rivan Achmad mengatakan, selain memberi
                                                                        kemudahan informasi pelanggaran secara real time bagi
                                                                        pengendara kendaraan bermotor, Korlantas Polri juga akan
                                                                        mendapat sejumlah manfaat dari kerja sama ini seperti
                                                                        efisiensi dan kecepatan informasi serta akses data kendaraan
                                                                        bermotor yang telah membayar pajak kendaraannya. Dia
                                                                        menjamin keamanan data karena akses data dilakukan
                                                                        enkripsi sehingga tidak dapat dibaca oleh pihak lain yang tidak
                                                                        berkepentingan.
                                                                           Kepala Korlantas Irjen Pol Istiono mengatakan, pihaknya
                                                                        menyambut baik sinergis ETLE dengan aplikasi JRKu. Saat ini
                                                                        sistem ETLE tahap I telah diimplementasikan oleh 12 Polda
                                                                        di 244 titik dan segera menyusul tambahan Polda-Polda lain
                                                                        pada tahap II implementasi ETLE. Ita




               100   |
   95   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105