Page 98 - Binder MO 212
P. 98
■ LAUNCHING & EVENT
Proteksi Kesehatan Dengan Fasilitas
Kelas Dunia
_________________________________________
PT Bank Central Asia (BCA) bekerja sama dengan PT
AIA FINANCIAL (AIA) meluncurkan produk proteksi
kesehatan dengan fasilitas kelas dunia PREMIER MEDICAL
PROTECTION (Medic Pro).
Medic Pro menjawab kebutuhan proteksi masyarakat
yang mendambakan kenyamanan saat mengakses layanan
kesehatan di dalam dan luar negeri. Produk asuransi
tradisional ini memberikan proteksi kesehatan komprehensif
dengan total limit perlindungan hingga Rp65 miliar dan
jangkauan rumah sakit hingga seluruh dunia.
“Peluncuran Medic Pro merupakan bukti nyata 9 Perusahaan Bantu Mitra Pengemudi Grab
kolaborasi antara dua institusi terkemuka perbankan dan Garda Terdepan Pandemi
________________________________________________
dan asuransi, BCA bersama AIA, untuk memberikan
perlindungan dan layanan yang tepat bagi masyarakat Grab bersama beberapa perusahaan ternama telah
Indonesia. Bersama dengan AIA, kami konsisten menyatukan upaya untuk penanganan pandemi di
meluncurkan berbagai inovasi proteksi yang dapat Indonesia. Sejumlah Rp15 miliar dalam bentuk uang tunai
membantu masyarakat menjalani hidup di tengah pandemi dan produk telah terkumpul dari sembilan perusahaan. Grab,
dengan tenang. Medic Pro memberikan kenyamanan Accenture, Emtek (SCTV & Indosiar), OVO, Microsoft, Indosat
bagi nasabah ketika mereka menginginkan akses layanan Ooredoo, SASA, dan Kadin DKI Jakarta bersatu mendonasikan
kesehatan di dalam dan luar negeri yang kita ketahui untuk membantu masa sulit Mitra Pengemudi Grab dan
membutuhkan biaya besar. Kehadiran Medic Pro membuat garda terdepan.
nasabah bisa fokus terhadap perawatan medis mereka Neneng Goenadi, Country Managing Director Grab
tanpa khawatir dengan biaya pengobatan. Kami yakin Medic Indonesia, menuturkan, “Grab bersama mitra-mitra bisnis
Pro menjadi pilihan produk proteksi kesehatan kelas dunia memiliki pandangan yang sama, baik mitra pengemudi
bagi nasabah kami,” kata Wakil Presiden Direktur BCA, maupun garda terdepan penanganan pandemi harus
Suwignyo Budiman. mendapatkan perhatian dan bantuan yang layak karena
Presiden Direktur AIA, Sainthan Satyamoorthy juga terdampak pandemi.”
menyatakan, “Pandemi Covid-19 telah meningkatkan Kher Tean Chen, Country Managing Director Accenture
kesadaran masyarakat untuk menjaga kesehatan dan di Indonesia, mengatakan, “Kami bangga menjadi bagian
kebutuhan terhadap kenyamanan saat perawatan medis, dari upaya Grab Indonesia dalam meringankan beban Mitra
salah satunya melalui akses layanan kesehatan di dalam dan Pengemudi dan garda terdepan yang terdampak pandemi
luar negeri. Dengan total limit perlindungan hingga Rp65 ini. Accenture akan terus mendukung klien, karyawan dan
miliar, manfaat kenyamanan saat perawatan di kamar untuk komunitas Accenture dalam bagian komitmen kami untuk
satu orang dengan satu tempat tidur dan kamar mandi di #PoweringtheNewIndonesia. Mari kita terus saling menjaga
dalam, serta jangkauan wilayah fasilitas kesehatan yang dan peduli satu sama lain, sehingga dapat keluar dari krisis
ditawarkan, menjadikan Medic Pro sebagai solusi proteksi ini dengan lebih kuat dan tangguh.” Sumbangan ini telah
komprehensif yang bisa dipilih oleh nasabah.” Angie disalurkan kepada Mitra Pengemudi Grab lewat Program
ATASI (Antisipasi, TAngkal, VaksinaSI).
Program ATASI dari Grab Indonesia mencakup
pengembalian biaya tes Antigen atau PCR mitra pengemudi
dan harga khusus untuk tes kesehatan umum di klinik Kimia
Farma, kemudian dukungan untuk memperoleh barang
kebutuhan sehari-hari (sembako) dan obat-obatan, serta
program vaksinasi bagi mitra pengemudi di seluruh Indonesia
dengan komunikasi yang intens dan menyeluruh. Selain itu,
sumbangan juga diberikan dalam bentuk paket sembako
bagi garda terdepan penanganan pandemi, yaitu supir
ambulans, penggali kubur, relawan tenaga kesehatan, pekerja
non-formal, dan pekerja usaha mikro melalui BenihBaik.com.
Angie
98 |