Page 41 - Binder MO 219
P. 41
Steve McQueen’s Rolex
__________________________
Mendiang aktor Steve McQueen Submariner milik McQueen. Namun, apakah Rolex yang dimaksud pernah
adalah lambang antihero keren pelelangan tersebut dipublikasikan, para menjadi milik McQueen.
dalam film-film klasik, seperti Bullitt penggemar mengkritisi bahwa tidak ada Akhirnya, Phillips membatalkan
(1968), Urusan Thomas Crown (1968), bukti fotografis bahwa McQueen pernah penjualan, dengan mengatakan
dan Papilion (1973). Maka tak ayal, memakai jam tangan ini. mereka masih percaya McQueen telah
banyak kolektor yang berburu Phillips menjelaskan, jam tangan ini memberikan jam tangan itu kepada
item fesyennya. diberikan oleh McQueen kepada mantan James, tetapi mereka mengakui tidak
Pada tahun 2018, rumah lelang stuntman-nya, Loren James. Hal tersebut dapat menunjukkan bukti bahwa
Phillips melelang jam tangan Rolex sontak menimbulkan perdebatan McQueen pernah memakainya.
The Van Gogh Landscape
____________________________
Vincent Willem van Gogh adalah seorang
pelukis pascaimpresionis Belanda yang
menjadi salah satu tokoh paling terkenal
dan berpengaruh dalam sejarah seni di
Barat. Sebagai pentuh penghormatan
kepada Van Gogh, Museum Van
Gogh didirikan di Amsterdam untuk
melestarikan karya-karyanya. Hampir
setiap tahun museum ini menerima 200
buah karya lukis sang maestro tersebut,
dengan membutuhkan waktu sekitar
lima tahun untuk mengidentifikasi
keasliannya.
Pada 2021, seorang kolektor seni
bernama Stuart Pivar mengklaim
membeli lukisan lanskap karya Van Jika lukisan tersebut terbukti
Gogh di sebuah lelang di luar Paris. keasliannya, maka ini akan menjadi
Karya berukuran 3′ x 3′ tersebut berjudul sebuah masterpiece dan satu-satunya
Auvers, 1890. Auvers sendiri adalah yang dilukis di atas kanvas persepi. Pivar
sebuah kota yang Van Gogh tinggali di diasumsikan akan memiliki investasi
sisa akhir hayatnya pada Juli 1890. bernilai sangat tinggi.
| 41