Page 82 - Binder MO 219
P. 82

■ INTERLUDE





                                                                                                      emilih tujuan travelling
                                                                                                      ke desa wisata di
                                                                                                      Indonesia bukanlah
                    Kentalnya Budaya                                                     M hal yang sulit. Hampir
                                                                                         di setiap pulau di Tanah Air memiliki
                    TOLERANSI                                                            desa yang khas akan budaya setempat.
                                                                                         Salah satunya Bali yang tidak hanya
                                                                                         menjadi pulau dengan keindahan alam
                                                                                         yang memesona. Tapi juga budaya
                             Naskah: Indah Kurniasih Foto: Istimewa                      yang kental dan masih terjaga hingga
                                                                                         saat ini. Di antara sekian banyak desa
                                                                                         wisata di Pulau Dewata, kali ini kita akan
                                                                                         membahas dua desa yang unik.
                        MASYARAKAT DI DESA DI BALI INI                                   DESA ISLAM TERTUA DI BALI
                      MASIH MEMEGANG KONSEP TRI HITA                                     Dikenal dengan toleransi beragama
                      KARANA, YAKNI FILOSOFI MENGENAI                                    yang sangat baik, Bali memiliki Desa
                           KESEIMBANGAN HUBUNGAN                                         Gelgel sebagai desa Islam tertua yang
                                                                                         juga menjadi salah satu desa tertua
                         ANTARA TUHAN, MANUSIA, DAN                                      di Bali. Awal mula penyebaran agama
                                 LINGKUNGANNYA.                                          Islam di desa ini adalah ketika 40 prajurit
                                                                                         Majapahit diutus untuk mengawal
                                                                                         Raja Gelgel Dalem Ketut Ngelesir
                                                                                         kembali ke Pulau Dewata. Sebagai
                                                                                         rasa terima  kasih, sang raja kemudian
                                                                                         mempersembahkan sebidang tanah di
                                                                                         sisi timur kerajaan di Klungkung untuk
                                                                                         tempat tinggal mereka yang ternyata
                                                                                         adalah umat Muslim. Sejak saat itu,
                                                                                         penyebaran agama Islam di desa
                                                                                         tersebut pun semakin luas.
                                                                                         Tidak hanya dihuni oleh
                                                                                         umat muslim, desa yang
                                                                                         dikenal dengan karya
                                                                                         tembikarnya ini
                                                                                         begitu menjaga
































               82   |
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87