Page 41 - Binder MO 228 Edsus POTY
P. 41
atatan penting bagi ▶ Pertama, melanjutkan Dengan perolehan tersebut,
perjalanan pemerintahan pengendalian Covid-19 dengan tetap Indonesia ditugaskan untuk
yang dipimpin Presiden memprioritaskan sektor kesehatan. melakukan kerja sama internasional
C RI, Joko Widodo dan Wakil ▶ Kedua, menjaga keberlanjutan program dalam merumuskan kebijakan untuk
Presiden RI, Ma’ruf Amin di tahun 2022 perlindungan sosial bagi masyarakat mengatasi krisis pangan, energi, dan
bisa dimulai dari kesuksesan dalam kurang mampu dan rentan. keuangan global dalam naungan Global
mengendalikan pandemi Covid-19. ▶ Ketiga, peningkatan sumber daya Crisis Response Group (GCRG).
Jumlah kasus Covid-19 di Indonesia manusia (SDM) yang unggul. Lalu bagaimana dengan
kini melandai dan jauh lebih rendah ▶ Keempat, melanjutkan pembangunan keberlanjutan program perlindungan
dibandingkan negara lain. infrastruktur dan meningkatkan sosial sebagai program stimulus bagi
Capaian ini tidak terlepas dari kemampuan adaptasi teknologi. rakyat sejak pandemi Covid 19 mewabah?
semangat gotong-royong dan kesadaran ▶ Kelima, penguatan desentralisasi fiskal Saat ini memang terus berjalan karena
tinggi masyarakat untuk terlibat untuk peningkatan dan pemerataan itu program yang menjadi perhatian
dalam penanganan Covid-19. Seperti kesejahteraan antardaerah. serius pemerintah dalam konteks
pelaksanaan protokol kesehatan, ▶ Keenam, melanjutkan reformasi pemulihan ekonomi nasional. Terlebih
vaksin, dan lainnya. Namun demikian penganggaran dengan menerapkan lagi pemerintah mematok target
harus dipahami bahwa melandainya zero-based budgeting agar belanja penurunan angka kemiskinan pada
jumlah penderita Covid-19 tidak berarti lebih efisien. kisaran 7,5-8,5 persen dan pertumbuhan
kasus berakhir karena faktanya virus Mari kita kaji apakah enam kebijakan ekonomi ditargetkan pada level 5,3
itu masih menjadi ancaman tak hanya utama yang ditekankan dan menjadi persen. Tapi yang jadi masalah, dalam
bagi Indonesia tapi juga dunia karena fokus presiden ini sudah terlaksana program bantuan sosial ini masih banyak
munculnya varian baru. Karena itu dengan baik dan benar? yang harus diperhatikan khususnya
langkah penting pemerintah di tahun Karena dalam perjalanannya selama menyangkut Data Terpadu Kesejahteraan
2022 ini adalah melakukan antisipasi tahun 2022 banyak sektor pembangunan Sosial (DTKS). Mengingat sampai saat ini
dan mitigasi agar dampak dari penyakit yang masih perlu diperhatikan. banyak permasalahan yang dinilai perlu
itu tidak mengganggu kesinambungan Memang, dalam pengendalian covid diperbaiki dari DTKS agar penyaluran
program reformasi struktural dan 19 khususnya untuk mitigasi kita bansos tepat sasaran.
pemulihan ekonomi nasional yang sudah berjalan secara baik. Bahkan Komisi VIII DPR RI sudah meminta
tengah dilakukan. Belum lagi kita juga dikatakan Menteri Koordinator Bidang Menteri Sosial RI Tri Rismaharini
harus menghadapi resesi ekonomi Perekonomian Airlangga Hartarto, beserta jajarannya untuk secara terus-
global yang efeknya merembet kemana Indonesia memperoleh penghargaan menerus memutakhirkan Data Terpadu
mana termasuk penganggaran APBM. dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Kesejahteraan Sosial ini sehingga
Presiden Joko Widodo dalam sebagai salah satu dari enam negara menjadi rujukan bagi semua program
arahannya pada acara Penyerahan Daftar yang berhasil memitigasi pandemi. bantuan sosial (bansos).
Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan
Buku Daftar Alokasi Transfer ke Daerah
dan Dana Desa Tahun 2022 di Istana
Negara, mengakui bahwa kita sedang
menghadapi ketidakpastian di tahun 2022.
“Karena itu kita harus merancang APBN
tahun 2022 yang responsif, antisipatif,
dan juga fleksibel. Selalu berinovasi dan
mengantisipasi berbagai perubahan yang
terjadi dengan tetap menjaga tata kelola
yang baik,” ujar Jokowi.
Presiden memandang bahwa APBN
tahun 2022 memiliki peran sentral dan
harus mendorong kebangkitan ekonomi
nasional serta mendukung reformasi
struktural. Presiden menekankan bahwa
pemerintah akan fokus pada enam
kebijakan utama, yaitu:
Refleksi di tubuh Luhut.
| 41