Page 36 - Binder MO 238 Edsus Bupati Kebumen
P. 36
■ COVER STORY
ARIF SUGIYANTO
BUPATI KEBUMEN
Mengisi HUT RI
dan Kebumen dengan
Kerja Nyata
Naskah: Sahrudi, Elly S, & Angie Diyya Foto: Sutanto/Dok. Pemkab Kebumen
Dalam suasana meriah memperingati HUT ke-78
Kemerdekaan RI, Kabupaten Kebumen memancarkan
semangat dan tekad yang menginspirasi. Sepanjang
perjalanan ini, Kebumen telah menjelma menjadi cermin
keberhasilan dan kebangkitan yang mengesankan.
36 |