Page 77 - Binder MO 238 Edsus Bupati Kebumen
P. 77

eindahan alamnya           Kebumen pun sudah semakin dikenal    keindahan alamnya menyambung
                            terbentang dari Sadang     banyak orang sebagai kota tujuan     menjadi satu.
                            sampai Rowokele, di 26     wisata. Hal itu sesuai impian dan       Arif percaya, ke depannya Kebumen
                  K kecamatan. Untuk bisa              harapan Bupati, yakni menjadikan     semakin diminati banyak orang untuk
                  menjamah keindahan alam Kebumen,     Kebumen sebagai kota wisata.         dikunjungi. Karena kabupaten ini sangat
                  rasanya tak cukup hanya satu atau       “Kebumen tidak mempunyai          strategis dari Bandara Yogyakarta
                  dua hari saja, karena di sana terdapat   tambang emas, tembaga, nikel, maupun   International Airport atau yang sering
                  banyak wisata pantai dan pegunungan   batu bara, tetapi Kebumen memiliki   disebut Bandara YIA, bisa ditempuh
                  memesona. Menyandingkan wisata       alam yang indah. Bentangan pantainya   dengan mobil hanya satu jam. Selain
                  Kebumen dengan wisata-wisata lain    menjalar sejauh 57 Km dari Ayah sampai   pantai, Kebumen juga memiliki banyak
                  seperti Bali, pun tidak kalah menarik.  Mirit, berkelok-kelok mengikuti derasnya   destinasi agrowisata. Berikut ini sejumlah
                     Jika Bali mempunyai wisata pantai   ombak Samudera Hindia. Itulah sebabnya,   wisata di Kebumen yang patut dikunjungi.
                  yang berjejer dengan pegunungan,     Kebumen sebagai Kota Wisata wajib
                  Kebumen pun memilikinya. Bahkan      dikujungi masyarakat Indonesia,” ujar Arif.  PANTAI MENGANTI
                  saat ini banyak bermunculan wisata      Pemerintah daerah pun terus       __________________________
                  pantai baru di Kebumen dan diminati   berupaya menggenjot pariwisata      Meskipun, pantai ini sudah cukup lama
                  banyak orang. Seperti, keindahan     Kebumen dengan mengadakan            dibuka, tepatnya sejak 2011 lalu, namun
                  Pantai Menganti yang sudah tersohor   berbagai macam event, seperti Kebumen   nyatanya Pantai Menganti masih menjadi
                  ke berbagai penjuru negeri, dan kini   International Expo (KIE) 2022 dan 2023,   tempat wisata favorit di Kebumen.
                  muncul lagi wisata yang tengah       Kebumen Mendegam, dan Kebumen        Pengunjung dari berbagai kota terus
                  hits, yaitu Sagara View, River Tubing   Beach Half Marathon di Pantai Pandan   berdatangan ke pantai yang terletak di
                  Sendangdalem, maupun Pitris          Kuning Petanahan. Beragam event      Desa Karangduwur, Kecamatan Ayah,
                  Ocean View.                          seperti ini dilaksanakan full selama   Kabupaten Kebumen ini.
                     Bupati Kebumen Arif Sugiyanto     delapan hari dan menjadi meriah dengan   Oleh karena keindahan dan
                  dalam beberapa kali kesempatan       hadirnya artis-artis Ibu Kota.       kemurniannya, pantai tersebut menempati
                  sempat menyatakan, saat ini kunjungan   Kemudian pemerintah juga tengah   posisi salah satu pantai terindah se-Jawa
                  wisata Kebumen termasuk yang         berjuang menjadikan Geopark Kebumen   Tengah. Bahkan, dapat disejajarkan
                  tertinggi di Jawa Tengah. Artinya,   masuk dalam UNESCO Global Geopark.   dengan keindahan pantai di Selandia Baru.
                                                       Pemerintah mengubah Geopark          Ditambah lagi dengan bentang alam
                                                       Karangsambung-Karangbolong menjadi   perbukitan, berupa tebing karst membuat
                                                       Geopark Kebumen. Wilayah Geopark     pantai berpasir putih ini semakin
                                                       Kebumen mencakup 22 kecamatan,       menyejukkan mata.






































                                                                                                                            |  77
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82