Page 74 - Binder MO 255-011-Tahun ke-20
P. 74
RENDEZVOUS
Sebagaimana mal pada
umumnya, Cibinong
City Mall yang berada
di Kabupaten Bogor,
menawarkan banyak
outlet kuliner yang bisa
dijelajahi. Namun ada
satu yang menarik
perhatian, yaitu Tepi
Langit. Resto yang terletak
di dalam Harris Hotel &
Convention ini, tak hanya
menawarkan masakan
nusantara yang lezat,
tapi juga ambience yang
sungguh menyenangkan.
TEPI LANGIT
GOOD FOOD,
GOOD AMBIENCE
Naskah: Suci Yulianita Foto: Sutanto
uangan yang besar, nyaman, dan atau meeting bersama kolega yang bisa dilakukan
menawarkan pemandangan city view, serta kapanpun. Tepi Langit juga menjadi tempat yang
R keindahan langit senja di sore hari yang sempurna untuk Anda mengadakan kegiatan
bisa dilihat tanpa batas dari teras resto. Sehingga komunitas atau gathering maupun small party
membuat siapapun akan betah dan merasa nyaman dan acara keluarga.
menghabiskan waktu seharian, bisa sembari kerja, Menariknya, di sisi resto juga terdapat area pool
meeting bersama kolega atau sekadar hang out. bar yang luas, seringkali digunakan untuk social
Ya, restoran berkapasitas 200 seating capacity event berkonsep outdoor, seperti intimate wedding,
ini, tak hanya berfungsi sebagai tempat makan ulang tahun, dan gathering. “Fasilitas untuk untuk
saja. Namun lebih dari itu! Menjadi tempat yang social event seperti wedding, ulang tahun, arisan
sangat nyaman untuk hang out bersama kerabat, ataupun untuk kegiatan-kegiatan lainnya, kita
74 |