Page 63 - Binder MO 257-013-Tahun ke-20 (1)
P. 63

Kontrol Suara
                  Teknologi kontrol suara sudah menjadi
                  bagian penting dari rumah pintar.
                  Asisten AI kini mampu memahami
                  perintah yang lebih kompleks dan
                  beradaptasi dengan cara bicara
                  penggunanya. Dengan kemampuan
                  ini, Anda bisa mengendalikan berbagai
                  perangkat seperti lampu, thermostat,
                  dan sistem hiburan hanya dengan
                  berbicara. Perusahaan seperti Josh.
                  ai memimpin dalam menyediakan
                  antarmuka intuitif yang mudah
                  digunakan dan terhubung dengan
                  perangkat di rumah.

                  Manajemen Energi Cerdas
                  Pengelolaan energi di rumah kini
                  semakin efisien berkat AI. Aplikasi Wiser
                  Home dari Schneider Electric, misalnya,
                  menggunakan algoritma prediktif
                  untuk mengoptimalkan penggunaan
                  energi berdasarkan kebiasaan Anda
                  dan informasi cuaca terkini. Hasilnya,
                  penghuni bisa menghemat biaya
                  energi sekaligus berkontribusi pada
                  keberlanjutan dengan pengelolaan
                  beban energi yang lebih baik, seperti
                  pemanas air dan pengisi daya
                  kendaraan listrik.

                  Fitur Keamanan yang
                  Ditingkatkan
                  Sistem keamanan berbasis AI semakin
                  canggih dan pintar. Sistem ini bisa
                  menganalisis data dari kamera dan
                  sensor untuk membedakan antara       kenyamanan maksimal. Contohnya,      untuk menjaga umur perangkat dan
                  aktivitas biasa dan potensi ancaman.   platform Aura dari LifeSync Solutions   efisiensinya.
                  Dengan begitu, alarm palsu bisa      dapat mengintegrasikan berbagai
                  diminimalkan, dan keamanan rumah     data untuk mengantisipasi kebutuhan     Mengintegrasikan teknologi pintar
                  Anda jadi lebih terjamin dengan      pemilik rumah, sehingga menciptakan   ke dalam rumah bukan hanya untuk
                  pemberitahuan langsung jika ada      pengalaman tinggal yang lebih baik.  mendapatkan kenyamanan tetapi
                  sesuatu yang mencurigakan.                                                juga mengubah cara kita hidup dan
                                                       Pemeliharaan Prediktif               berinteraksi dengan ruang kita. Dengan
                  Automasi yang                        Sistem AI juga mampu memprediksi     berbagai inovasi tersebut di atas, masa
                  Dipersonalisasi                      kapan kita perlu melakukan           depan rumah pintar menjanjikan
                  Tren personalisasi semakin dominan   pemeliharaan. Dengan memantau        pengalaman hidup yang lebih baik
                  dalam teknologi rumah pintar. Sistem   kondisi lingkungan dan performa    dan lebih efisien. Ketika teknologi ini
                  kini bisa belajar dari preferensi Anda   perangkat, sistem ini bisa memberi tahu   terus berkembang, bukan tak mungkin
                  untuk pencahayaan, suhu, dan hiburan,   jika ada masalah yang mungkin muncul,   rumah kita akan semakin cerdas, aman,
                  lalu menyesuaikan pengaturan         sehingga penghuni bisa melakukan     dan responsif terhadap kebutuhan kita
                  secara otomatis untuk menciptakan    tindakan pencegahan lebih awal       sehari-hari. n


                                                                                                                            |  63
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68