Page 83 - Binder WO 085
P. 83

aru-baru ini, nama Cappadocia makin        tersebut pun tampak mempesona dengan
                                        ramai dibahas setelah disebutkan dalam     lekukan-lekukan alaminya.
                                        dialog pada serial ‘Layangan Putus’.       Bentuk bebatuan alami tersebut kemudian
                                B Berlokasi di Turki, salah satu fakta menarik     dikenal dengan nama Cerobong Peri atau yang
                                Cappadocia atau Kapadokia adalah masuk daftar      disebut dengan ‘hoodoo’ oleh masyarakat sekitar.
                                tempat terindah di dunia. Selain itu, tempat ini juga     Memiliki bentuk mengerucut ke atas seperti
                                menjadi salah satu wilayah dengan kota bawah tanah   sarang semut, cerobong ini menjadi keunikan
                                terbanyak di dunia. Berikut beberapa fakta menarik   yang mengundang perhatian seluruh dunia.
                                Cappadocia versi Women’s Obsession.                Bentuknya pun tetap dipertahankan hingga kini.
                                                                                   Pertama kali dijadikan tempat tinggal, masyarakat
                                   Cappadocia pertama kali dibentuk lebih dari 3000   di kala itu menggunakan bebatuan alami dengan
                                   tahun lalu oleh bangsa Het dari kerajaan Hitties.  cara memahatnya. Ini terus dilakukan, baik ketika
                                   Nama Cappadocia berasal dari Persia Kuno        membuat rumah atau gereja.
                                   ‘Capac Tudia’ berarti tempat dengan kuda indah.     Digunakan sebagai tempat tinggal sekaligus
                                   Nama ini dipilih, karena banyak sekali kuda     beribadah, Cappadocia menjadi kompleks
                                   dengan tampilan indah di sana. Bahkan, pada     pahatan batu terbesar di dunia.
                                   masa Romawi Kuno, hampir seluruh kuda           Salah satu kota yang terkenal adalah kota
                                   terindah di dunia berasal dari Cappadocia.      Göreme, yakni kota dengan rumah-rumah yang
                                   Pada zaman Herodotus, Kapadokia meliputi        terbuat dari batu dan berada di depan sebuah
                                   banyak daerah, mulai dari Pegunungan Taurus,    lembah bervisual indah.
                                   di batas wilayah timur hulu sungai Efrat dan     Terdapat beberapa desa bawah tanah yang
                                   dataran tinggi Armenia, Pontus (utara), Lokaonia   digunakan masyarakat sebagai tempat
                                   (barat), dan Galatia (timur).                   persembunyian pada masa perang.
                                   Saat ini, wilayah Cappadocia membentang         Berbeda dengan kota bawah tanah lainnya,
                                   luas dengan wilayah sekitar 5000 km² yang       kota bawah tanah di Cappadocia terkenal
                                   mencakup tiga provinsi, yakni Provinsi Nevsehir,   dengan sistem pertahanannya. Mengingat lokasi
                                   Kayseri, dan Nidge.                             tersebut digunakan ketika masa perang.
                                   Memiliki sejumlah objek keajaiban alam          Selain itu, ada pula monumen terbesar dan situs
                                   dan berbagai warisan budaya, Cappadocia         bawah tanah Derinkuyu dan Kaumakl, serta
                                   ditetapkan sebagai situs warisan dunia oleh     Taman Nasional Göreme dengan peninggalan
                                   UNESCO pada tahun 1985.                         gereja dan rumah dari batu yang menakjubkan.
                                   Daratan Cappadocia terbentuk dari abu vulkanik     Salah satu yang juga menjadi daya tarik
                                   dan lahar akibat letusan Gunung Erciyes, Hasan,   tersendiri dari Cappadocia adalah balon udara
                                   dan Melendiz. Mengendap menjadi sedimen         yang menghiasi langit dengan warna-warni
                                   vulkanik dan membentuk bebatuan.                nan cantik.
                                   Seiring waktu, angin dan udara mengikis dan     Tidak sedikit wisawatan datang ke sana untuk
                                   mengubah permukaan bebatuannya menjadi          bisa menikmati keindahan dari ketinggian
                                   halus nan lembut. Pemandangan dari bebatuan     menggunakan balon udara.













 82   |                                                                                                                    |  83
   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88