Page 36 - Binder WO 095
P. 36

BODY &
               MIND





                          KEKURANGAN              PENTINGNYA DETEKSI RISIKO
                        ZAT BESI DAPAT            ANEMIA DEFISIENSI BESI
                             MEMBATASI
                                                 Naskah: Elly Simanjuntak Foto: Istimewa
                           PENGIRIMAN
                       OKSIGEN KE SEL,
                      MENGAKIBATKAN

                   SERING KELELAHAN,
                     TIDAK PRODUKTIF,

                     DAN PENURUNAN
                      IMUNITAS TUBUH.








































                                         alah satu masalah kesehatan yang masih   besi memiliki gejala seperti kelelahan, kekurangan
                                         menjadi fokus pemerintah hingga saat ini   energi, kulit pucat, rambut rontok, sesak napas, dan
                                         adalah anemia. Di Indonesia, prevalensi   detak jantung yang tidak teratur yang seringkali
                                S anemia sebesar 48,9% pada ibu hamil dan       disalahartikan oleh penderitanya. Sehingga penting
                                38,5% pada anak di bawah 5 tahun. Bahkan, lebih   untuk melakukan deteksi risiko anemia kekurangan
                                tinggi pada remaja usia 12-18 tahun. Berdasarkan Hasil   zat besi, agar tetap produktif dan mencegah
                                Laporan Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas), prevalensi   terjadinya komplikasi.
                                anemia meningkat dari 21,7% (2013) menjadi 23,7%   “Anemia bisa disebabkan banyak hal dan salah
                                (2018) dari total populasi di Indonesia. Pada 2018,   satu penyebab yang paling banyak terjadi adalah
                                tiga dari 10 remaja Indonesia menderita penyakit   akibat kekurangan zat besi. Pemerintah telah
                                ini dan 62.6% kasus anemia yang terjadi disebabkan   merekomendasikan beberapa upaya pencegahan
                                kekurangan zat besi. Penyakit anemia kekurangan zat   dan penanggulangan anemia yang dilakukan



               36   |                                                                                                                                                                                                                                        |  37
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41