Page 80 - Binder WO 095
P. 80
CULTURE &
FESTIVE
NATAL DI NEGERI BERBEDA DENGAN
NEGARA-NEGARA
ANAK BENUA LAIN YANG
MENGGUNAKAN
CEMARA UNTUK
Naskah: Indah Kurniasih Foto: Istimewa DIGUNAKAN SEBAGAI
POHON NATAL,
etiap negara tentu memiliki tradisi berbeda-
beda dalam merayakan Hari Natal. Termasuk WARGA INDIA JUSTRU
masyarakat di India. Meski pemeluk agama MEMILIKI TRADISI
S Kristen di Negeri Anak Benua ini terbilang MENGGUNAKAN
sedikit, namun perayaan Hari Natal tetap digelar
dengan meriah. Masyarakat setempat umumnya POHON MANGGA
mulai menyiapkan perayaan dengan mendekor rumah ATAU PISANG.
mereka sejak awal bulan Desember.
Berbeda dengan negara-negara lain yang
menggunakan cemara untuk digunakan sebagai sebutan toran, daun-daunan tersebut akan diikat
pohon natal, warga India justru memiliki tradisi memanjang. Secara tradisional, toran terbuat dari
menggunakan pohon mangga atau pisang. Beberapa bunga marigold dan daun mangga. Ditempatkan
keluarga juga akan memasang pohon pinus imitasi di pintu masuk dan sisi-sisi dinding lainnya,
sebagai pohon natal. Mereka lalu menghiasinya penggunaan bunga marigold melambangkan
dengan ornamen meriah, seperti bintang, lampu keindahan, kekayaan, kejayaan, kehangatan, hingga
warna-warni, hingga gumpalan-gumpalan kapas di kesucian. Sementara, daun yang disematkan selain
beberapa titik. Pohon-pohon yang telah dihias akan sebagai hiasan, berfungsi pula untuk wewangian,
ditempatkan di ruang tamu atau ruang keluarga. karena menghasilkan aroma yang khas.
Selain menggunakan pohon pisang atau Selain itu, masyarakat India yang merayakan Hari
mangga sebagai pohon Natal, masyarakat setempat Natal juga menggunakan dekorasi lain, yakni lentera
menggantungkan bagian daunnya di dinding rumah dan lampion kertas yang digantung di bagian dalam
sebagai bagian dari dekorasi. Dikenal dengan maupun luar rumah. Bahkan, beberapa gereja akan
80 | | 81