Page 86 - Binder WO 113-003-Tahun ke-10 (3)
P. 86

CUISINE &
               COOKERY




                                                                    CHUPACABRAS & ARRIBA
                                                                    UNFORGETABLE


                                                                    SENSORY



                                                                    JOURNEY






                                                                    Naskah: Nur Asiah | Foto: Dok. SMG Indonesia
               DENGAN DAPUR TERBUKA, PARA
               TAMU DIUNDANG UNTUK MELIHAT

               SECARA LANGSUNG PARA KOKI
               BERAKSI MENYIAPKAN MAKANAN DI
               PANGGANGAN KAYU BAKAR.

























                        erletak di jantung Ubud, Sayan telah lama
                        dikenal dengan pemandangan hutan
                        berkabutnya yang menakjubkan, sungai
               T mengalir tenang, matahari terbenam yang
               memukau, dan inovasi kulinernya yang berkelanjutan.
               Musim panas ini, Sayan akan menjadi rumah bagi duo
               pengalaman bersantap dan minum yang dinamis, Arriba
               dan Chupacabra. Dua tempat berbeda ini mendefinisikan
               kembali gastronomi dan mixology dengan memadukan
               berbagai rasa serta bahan untuk perjalanan sensorik
               yang tiada duanya.
                  Chupacabra yang terletak di lantai dasar adalah
               tempat yang tepat untuk menikmati nuansa magis saat
               senja terbenam. Suasana hangat kian lengkap dengan
               bebatuan alam yang kokoh dan kerlap-kerlip api yang
               mengelilingi interior ruang makan. Terinspirasi dari



               86   |                                                                                                                                                                                                                                        |  87




                                                                                                                              30/05/24   16.45
       86-87 Cuisine & Cookery.indd   86                                                                                      30/05/24   16.45
       86-87 Cuisine & Cookery.indd   86
   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91