Page 79 - Binder WO 118-008-Tahun ke-10
P. 79

MENEMUKAN KEINDAHAN
                      SEJARAH FLORENCE
                      Tivoli Palazzo Gaddi Firenze Hotel yang baru saja dibuka
                      menambah jaringan properti Tivoli di Italia. Berada di
                      pusat kota Florence, hotel bersejarah ini berasal dari abad
                      ke-16 dan telah direnovasi untuk mempertahankan pesona
                      arsitektur Florentina yang khas.
                         Dikenal sebagai bekas kediaman dua keluarga
                      aristokrat, Gaddi dan Arrighetti, hotel ini kaya akan karya
                      seni dan fresco yang menawan. Dengan total 86 kamar,
                      termasuk delapan suite, Tivoli Palazzo Gaddi menyuguhkan
                      perpaduan antara perabotan klasik dan kenyamanan
                      modern. Suite presiden yang dilengkapi teras panoramik
                      menawarkan pemandangan kota menakjubkan.
                         Restoran Terrae, di bawah arahan koki Michelin Iside
                      de Cesare, menyajikan masakan Tuscan yang terbuat dari   pilihan makanan ringan yang menggugah selera. Dengan
                      bahan-bahan lokal segar. Aria Rooftop bar cocok untuk   enam ballroom yang megah, hotel ini adalah lokasi ideal
                      menikmati pemandangan spektakuler sambil menyeruput   untuk menyelenggarakan berbagai acara di jantung
                      koktail segar. Sementara itu, Milton Bar menawarkan   Florence. Angie | Dok. Tivoli Palazzo Gaddi Firenze Hotel




























                      STAY IN OSAKA STYLE                                    Pengalaman kuliner di hotel ini juga tak kalah menarik,
                      Autograph Collection Hotels, bagian dari Marriott Bonvoy,   tersedia Afternoon Tea dan hidangan buffet “Farm to Table &
                      resmi membuka The Osaka Station Hotel di Osaka. Kota ini   Charcoal Grill” di The Moment Grill & Dining. Restoran Jepang
                      dikenal sebagai “Dapur Nasional” Jepang, merujuk pada   Teppanyaki Mizuki menyajikan budaya kuliner Osaka dengan
                      reputasinya sebagai pusat kuliner sejak era Edo.       hidangan teppanyaki.
                         Terletak di JP Tower Osaka, ada 418 kamar yang dirancang   The Osaka Station Hotel terhubung langsung ke Exit Barat
                      dengan bentuk L, hotel ini memberikan pemandangan yang   Stasiun JR Osaka dalam kompleks Osaka Station City dan tempat
                      berbeda dari setiap sisi bangunan. Kamar suite di setiap lantai   makan. “Dengan lokasi strategis dan akses mudah ke berbagai
                      menawarkan panorama dari ketinggian 170 meter. Para tamu   atraksi, hotel ini pilihan ideal untuk turis. Membingkai budaya
                      dapat menikmati sarapan, makanan ringan, afternoon tea, atau   Osaka melalui desain dan keramahan, sekaligus mencerminkan
                      koktail di Specialty Salon di lantai 38. Interior hotel terinspirasi   campuran tradisi dan modernitas Osaka,” ujar Shinji Sato, General
                      dari filosofi Sen no Rikyu, master teh terkenal di Sakai, Osaka.   Manager The Osaka Station Hotel. Angie | Dok. Autograph



 78   |                                                                                                                    |  79




                                                                                                                              30/09/24   20.54
       78-79 Stay & Explore.indd   79
       78-79 Stay & Explore.indd   79                                                                                         30/09/24   20.54
   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84