Page 27 - Binder MO 263-001-Tahun ke-21
P. 27

global sebelumnya, JAECOO kini tengah
                                                                                            mempersiapkan tantangan serupa di
                                                                                            Indonesia yang akan berlangsung pada
                                                                                            tahun 2025. JAECOO J7 PHEV akan
                                                                                            mengikuti Uji Ketahanan Super Hybrid
                                                                                            Long Range sejauh 1200 kilometer dari
                                                                                            Jakarta ke Bali, yang dirancang untuk
                                                                                            menunjukkan performanya dalam
                                                                                            kondisi berkendara khas Indonesia.
                                                                                               Sementara tantangan global menguji
                                                                                            kendaraan di berbagai medan dan
                                                                                            iklim, rute Jakarta-Bali akan menyoroti
                                                                                            kemampuan adaptasinya terhadap
                                                                                            jalan dan cuaca lokal, memberikan
                                                                                            demonstrasi real bagi konsumen
                                                                                            Indonesia.
                                                                                               “Tantangan Jakarta-Bali ini
                                                                                            adalah kesempatan untuk membawa
                                                                                            pencapaian global kami ke Indonesia.
                                                                                            Ini agar dapat menunjukkan kepada
                                                                                            pengemudi Indonesia masa depan
                                                                                            mobilitas berkelanjutan, ketika
                                                                                            efisiensi berpadu dengan kesenangan
                                                                                            berkendara,” ungkap Max Zhou.
                     Prestasi ini menegaskan posisi    dalam efisiensi bahan bakar, tetapi juga   Hal ini tentu menjadi kabar gembira
                  JAECOO sebagai pemimpin dalam        memberikan pengalaman berkendara     bagi para penggemar otomotif di tanah
                  inovasi kendaraan energi baru serta   yang luar biasa, berkat Super Hybrid   air. Apalagi kabarnya, setelah itu, pada
                  komitmennya terhadap efisiensi bahan   System (SHS) dari JAECOO. Sistem   tahun 2025 ini, rencananya JAECOO J7
                  bakar dan performa. “Pencapaian ini   canggih ini, yang menggabungkan     PHEV akan siap melenggang di pasar
                  menunjukkan teknologi canggih yang   teknologi Super HEV dan EV,          Indonesia.
                  ada dalam JAECOO J7 PHEV,” kata Max   memastikan konsumsi bahan bakar        JAECOO J7 PHEV merupakan mobil
                  Zhou, Direktur JAECOO Indonesia.     yang optimal bahkan dalam mode       SUV offroad yang dibekali teknologi
                     “Kami berkomitmen untuk           HEV. Selain itu, sistem ini memberikan   canggih, namun irit bahan bakar. Apalagi
                  menghadirkan kendaraan berkualitas   akselerasi yang halus dan responsif,   JAECOO J7 PHEV bisa menggunakan
                  tinggi yang menggabungkan teknologi   baik dalam mode listrik maupun      mode hybrid ataupun BEV. Dikomparasi
                  inovatif dengan performa luar biasa.   hybrid, untuk memenuhi kebutuhan   dengan teknologi SUV, JAECOO J7 PHEV
                  JAECOO J7 PHEV tidak hanya unggul    pengemudi modern yang beragam,”      tidak hanya memiliki mode hybrid,
                                                       imbuhnya.                            tapi juga ada mode EV dengan jarak
                                                          Selama tantangan global tersebut,   tempuh 106 km (berjalan) pakai (mode)
                                                       JAECOO J7 PHEV menunjukkan efisiensi   baterai, dan untuk penggunaan harian
                                                       luar biasa dengan mencatat konsumsi   kurang dari 100 km. Menariknya, kita bisa
                                                       bahan bakar rata-rata hanya 3,3 liter   mengisi daya baterai tersebut di rumah,
                                                       per 100 kilometer. Selain itu, kendaraan   tidak perlu isi ulang (bensin).
                                                       ini berhasil mencapai jarak tempuh      Jaecoo J7 PHEV ini dibekali mesin
                                                       listrik murni sejauh 125,2 kilometer,   bensin 1.5 TGDi dan transmisi hibrida
                                                       melampaui ekspektasi awal dengan     khusus (DHT) dengan e-motor gandar
                                                       tingkat pencapaian 139%. Angka-      depan yang ditenagai baterai 18,3 kW.
                                                       angka ini membuktikan kemampuan      Total tenaga yang keluar 347 PS dan
                                                       kendaraan untuk mengoptimalkan       torsi 525 Nm. Dengan demikian tak
                                                       penggunaan bahan bakar dan daya      perlu khawatir untuk digunakan sehari-
                                                       listrik, menawarkan solusi yang menarik   hari, karena jarak tempuh 1300 km
                                                       bagi pengemudi masa kini.            merupakan kombinasi mode hybrid dan
                                                          Melihat kesuksesan uji ketahanan   BEV. n


                                                                                                                            |  27
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32