Page 47 - Binder MO 217
P. 47

MENUJU PRESIDENSI G20





                  Langkah Kementerian Kominfo dalam    mendukung perekonomian dan transisi   pasca pandemi Covid-19. Tak kalah
                  mendukung pemerintah di bidang       energi. Selain itu, melalui Direktorat   pentingnya adalah dari G20pedia publik
                  komunikasi juga terlihat ketika Indonesia   Jenderal Informasi dan Komunikasi   mengetahui manfaat Presidensi G20
                  akan menyelenggarakan Presidensi     Publik (Ditjen IKP) kembali melakukan   Indonesia tahun 2022 bagi Indonesia dan
                  G20. Terbukti kementerian ini langsung   terobosan menyiarkan informasi hal   juga dunia.
                  menindaklanjuti instruksi Presiden Joko   ihwal G20 kepada publik dengan     Dengan demikian, G20pedia tersebut
                  Widodo untuk memperkuat komunikasi   meluncurkan G20pedia.                juga lebih membumikan istilah-istilah
                  publik penyelenggaraan Presidensi       Peluncuran buku elektronik (e-book)   teknis dan teknokratis yang banyak
                  G20 Indonesia dengan membentuk       berisi informasi dan tanya-jawab     dipergunakan dalam G20 agar lebih
                  tim juru bicara untuk forum dalam    seputar G20 ini dimaksudkan untuk    dipahami masyarakat.
                  Presidensi G20 Indonesia. Menteri Johnny   meningkatkan pemahaman masyarakat   Melalui G20pedia, masyarakat dapat
                  menyatakan usulan ditujukan untuk    tentang Group of Twenty atau G20,    mencari tahu apa yang dimaksud
                  membangun kekompakan, kolaborasi,    khususnya Presidensi G20 Indonesia   dengan Finance track, Sherpa Track,
                  dan kepercayaan dalam negeri melalui   tahun 2022. Keberadaan G20pedia    Working Groups, dan istilah-istilah
                  sosialisasi dan promosi Presidensi G20   diperlukan untuk memberikan informasi   lainnya. Informasi yang disajikan dalam
                  Indonesia. Menurutnya, usulan juru   yang lebih luas kepada masyarakat    G20pedia terbagi dalam dua tema besar,
                  bicara untuk Serpha Track diketuai   tentang sejarah terbentuknya G20,    yakni Sekilas G20 dan Presidensi G20
                  oleh Menteri Koordinator Bidang      termasuk mengapa forum tersebut      Indonesia. Tema Sekilas G20 membahas
                  Perekonomian Airlangga Hartarto dan   dinamakan G20, serta kontribusi dan   informasi seputar anggota, peran,
                  Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.   peran aktif Indonesia di dalamnya.   agenda, hingga pentingnya keberadaan
                     Adapun Menteri Keuangan Sri       Ini penting, karena Indonesia satu-  G20. Sementara itu, pada tema
                  Mulyani dan Wakil Ketua oleh Gubernur   satunya negara berkembang di Asia   Presidensi G20 Indonesia menekankan
                  Bank Indonesia Perry Warjiyo menjadi   Tenggara yang masuk dalam G20.     pada informasi seputar kiprah Indonesia
                  juru bicara Finance Track.           Dengan demikian, negara kita memiliki   di G20, isu prioritas yang diusung, hingga
                     “Sedangkan komunikasi yang umum   kesempatan strategis untuk ikut      manfaat yang didapatkan Indonesia
                  terkait penyelenggaraan akan dilakukan   menentukan arah desain kebijakan   selama menjabat sebagai Presidensi
                  oleh saya sebagai Menteri Kominfo, dan   pemulihan ekonomi global, terutama   G20. n
                  secara khusus komunikasi isu-isu terkait
                  dengan kebijakan presiden dari Istana
                  Presiden akan dilakukan oleh Kepala Staf
                  Presiden, Pak Moeldoko,” jelasnya.
                     Menkominfo menyatakan kegiatan
                  sosilaisasi dan promosi Presidensi G20
                  Indonesia harus dilakukan dengan baik.
                  “Karena ada banyak sasaran dan target
                  G20 Summit ini untuk kepentingan
                  domestik Indonesia sendiri maupun
                  untuk kepentingan emerging nation,
                  negara-negara yang seperti kita yang
                  kita wakili,” ungkapnya.
                     Seperti diketahui, sasaran Presidensi
                  G20 Indonesia berkaitan dengan
                  kepentingan dunia, khususnya
                  menyangkut tiga isu prioritas, yakni
                  arsitektur kesehatan global yang inklusif,
                  transformasi digital khususnya untuk





                                                                                                                            |  47
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52