Page 70 - Binder MO 252-008-Tahun ke-20
P. 70

REST & RELAX

































           SUMMER VIBES                                                              golf di Vietnam dan Asia yang masuk
                                                                                     dalam daftar 100 lapangan golf terbaik
                                                                                     dunia pada 2023 versi Golf World Top
           HOIANA RESORT & GOLF                                                      100. Hoiana Shores Golf Club juga sukses
                                                                                     memenangkan banyak penghargaan
                                                                                     internasional yang bergengsi.
                                                                                        Terletak di pantai berpasir sepanjang
                                                                                     4 kilometer, Hoiana Resort & Golf
                                                                                     merupakan destinasi terbaik untuk
           Naskah: Suci Yulianita Foto: dok. Hoiana Resort & Golf                    berlibur bersama keluarga. Para tamu
                                                                                     bisa menaiki kayak dan paddleboard,
                                                                                     serta menikmati keseruan di Play, area
           Posisi hotel atau resort yang strategis biasanya menjadi                  permainan anak seluas 3.000 meter
           pilihan para traveler untuk menginap selama berlibur                      persegi, sebuah wahana rekreasi air
           di suatu tempat. Seperti Hoiana Resort & Golf, sebuah                     berukuran mini untuk anak-anak di New
                                                                                     World Hoiana Hotel, serta bermain golf
           kawasan resor mewah di Vietnam ini, terletak di lokasi                    di Hoiana Shores Golf Club, salah satu
           strategis untuk para wisatawan. Berada di tepi pantai                     lapangan golf terbaik di Asia.

           sepanjang 4 kilometer, berdekatan dengan dua Situs                           Sementara untuk wisata kuliner,
           Warisan Dunia versi UNESCO — Hoi An Ancient Town                          terdapat lebih dari 20 restoran yang
                                                                                     menyajikan kuliner lezat, dan NOX Beach
           dan My Son Sanctuary.                                                     Club menjadi tempat bersantai yang
                                                                                     ideal bagi orang tua dan anak-anak. NOX
                                                                                     Beach Club adalah destinasi terbesar
                                                        oiana Resort & Golf memiliki   dan paling spektakuler di Vietnam
                                                        fasilitas lengkap, menawarkan   Tengah yang menawarkan berbagai
                                                H pengalaman berkesan selama         pengalaman wisata. NOX menempati
                                                berlibur. Memiliki sekitar 1.200 kamar   lahan seluas 5.000 meter persegi dengan
                                                yang terbagi di empat hotel mewah,   hamparan rumput hijau, kebun kelapa,
                                                yaitu Hoiana Hotel & Suites, New World   dan lahan strategis di tepi pantai.
                                                Hoiana Hotel, New World Hoiana Beach   Tidak hanya itu, NOX juga memiliki
                                                Resort, dan Hoiana Residences dengan   kolam renang freeform berukuran
                                                sejumlah apartemen yang luas. Apalagi   besar, cabana, empat restoran, dua
                                                didukung dengan fasilitas lapangan   bar, sebuah fasilitas ritel, dan lain-lain.
                                                golf 18-hole yang didesain Robert    NOX juga menyajikan hiburan menarik,
                                                Trent Jones Jr. Hoiana Shores Golf Club   termasuk ajang bertema khusus
                                                merupakan satu-satunya lapangan      dan beach party.


           70   |
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75