Page 49 - Binder MO 253-009-Tahun ke-20
P. 49

Keberagaman suku

                  Sama seperti Indonesia, Gabon juga
                  merupakan satu negara yang memiliki
                  suku dan etnis yang beragam. Ada 50
                  suku yang tinggal di kawasannya, di
                  antaranya suku Fang, Myene, Teke, dan
                  Punu. Namun, sebenarnya beberapa
                  suku telah melebur menjadi satu. Hal
                  inilah yang menyebabkan masing-
                  masing suku kehilangan bahasa asli dan
                  ciri khasnya.

                  Wilayahnya cukup luas
                  Secara geografis, Gabon berbatasan
                  dengan Guinea Khatulistiwa dan
                  Kamerun di sebelah utara, serta Republik
                  Kongo di barat dan selatan. Luas
                  wilayah Gabon hampir sama dengan
                  dua kali luas Provinsi Kalimantan Tengah,
                  yakni 267.667 km persegi.               Kemudian di sektor air, negara    Rumah bagi ratusan dolomit
                                                       Afrika ini memiliki 3 kapal patroli saja.   dan gua batu kapur
                  Militer Paling Lemah                 Soal keuangan, Gabon mengalokasikan
                  di Dunia                             80 juta dolar AS untuk anggaran      Dolomit dan batu kapur adalah bagian
                                                                                            umum dari struktur bawah tanah Gabon.
                  Gabon merupakan salah satu           pertahanannya tahun ini.             Gua-gua dengan struktur tanah seperti
                  pemilik militer paling lemah di dunia,                                    itu adalah hal yang wajar di sana. Ada
                  menempati peringkat ke-132 dari 140   Sebagian besar wilayahnya           begitu banyak gua di Gabon sehingga
                  negara, menurut Global Firepower     merupakan hutan hujan                orang terus menemukannya.
                  2021. Negara ini mencatatkan Power   Hampir 80-85% Gabon ditutupi oleh    Gua Gabon memiliki keanekaragaman
                  Index sebesar 4.9661, di mana 0.0000   hutan hujan, 11% di antaranya telah   hayati bawah tanah yang sangat kaya
                  dianggap sebagai skor sempurna.      didedikasikan untuk taman nasional,   yang tidak ditemukan di tempat lain di
                  Total personil militer yang          juga menjadi salah satu yang terbesar   dunia.
                  dimiliki Gabon sebantak 7.000, dengan   di dunia. Hutan Gabon merupakan
                  5.000 di antaranya personil aktif.   perpanjangan dari hutan Kongo ekuator   Infrastruktur Gabon
                     Di sektor udara, negara ini tercatat   yang lebat.                     Dalam Laporan Daya Saing Forum
                  hanya memiliki 6 pesawat tempur, 2      Dengan populasi kecil dan tingkat   Ekonomi Dunia 2013, Gabon berada
                  angkutan, dan 15 helikopter. Sementara   urbanisasi tertinggi di Afrika Sub-  di peringkat 112 dari 148 negara untuk
                  di darat, memiliki 150 kendaraan lapis   Sahara, tekanan populasi terhadap   kualitas infrastruktur. Meskipun jalan di
                  baja dan 10 artikleri derek.         daratan menjadi minimal. Itu         sana sering kali tidak dapat dilalui pada
                                                       membuat Gabon menjadi lanskap        musim hujan, infrastruktur rel kereta api
                                                       yang sangat vegetatif. Melansir laman   telah bekerja jauh lebih baik, berada di
                                                       tonsoffacts.com, wilayah hutan       urutan 72 dari 148. Gabon memiliki “salah
                                                       hujan Gabon merupakan rumah bagi     satu tingkat urbanisasi tertinggi di Afrika.
                                                       777 spesies burung.                     Faktanya, 59 persen populasi tinggal
                                                          

                                di dua pusat dominan negara itu:
                                                       Rumah bagi populasi                  Libreville, ibu kota politik dan Port Gentil,
                                                       Gorila Afrika                        jantung industri minyaknya.

                                                       Hutan Kongo khatulistiwa adalah habitat   L’Eglise St. Michael atau Cathedral
                                                       alami Babun di Afrika. Primata lain   of Saint Michael yang berada
                                                       yang mendominasi zona ini termasuk   di Gabon terkenal dengan 31 pilar kayu
                                                       gorila dan simpanse. Namun, Kongo-   berpahatnya. Pahatan kayu tersebut
                                                       Kinshasa mengambil bagian terbesar   menggambarkan beberapa kejadian
                                                       dari gorila, Gabon mengambil bagian   yang tertuang dalam kitab Injil. Konon
                                                       besar babun dengan 8 dari 10 babun   katanya, pilar-pilar tersebut dipahat oleh
                                                       di Afrika ditemukan di Gabon.        seorang tunanetra. n


                                                                                                                            |  49
   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54