Page 62 - Binder MO 253-009-Tahun ke-20
P. 62
FIGUR INDONESIA MAJU
“Salah satu kunci
keberhasilan Ricky
Thio dalam memimpin
Mazda Indonesia adalah
fokus pada kepuasan
pelanggan, karena
baginya pelanggan
adalah raja.”
RICKY THIO unia otomotif Indonesia tak
bisa lepas dari sosok Ricky
CHIEF OPERATING OFFICER D Thio. Sebagai Chief Operating
PT EUROKARS MOTOR INDONESIA (EMI) Officer PT Eurokars Motor Indonesia
(EMI), ia telah berhasil membawa
merek Mazda semakin populer dan
MENDORONG MAZDA INDONESIA diperhitungkan di pasar otomotif
premium tanah air. Dengan visi yang
MENUJU PUNCAK jelas dan kepemimpinan yang kuat,
Ricky telah berhasil mengubah wajah
Mazda Indonesia.
Sebelum menjabat sebagai Chief
Operating Officer PT EMI, Ricky
Naskah: Riyandy Aristyo Pewawancara: Elly Simanjuntak Foto: Sutanto
telah malang melintang di industri
62 |