Page 31 - Binder WO 084
P. 31

DESIGN FOR EVERY NEED                                    serangkaian optimalisasi dalam merespons, stabilitas, dan akurasi
                  Menghadirkan teknologi yang diusung ponsel flagship, Huawei   sentuhan, terutama saat bermain game. 
                  nova 9 digadang mampu memenuhi segala kebutuhan             Mengusung layar diagonal berukuran 6,57 inci dan 120Hz
                  penggunanya. Bagi Anda yang gemar membuat video blog     Original-Color Curved Display, ponsel ini mampu menghasilkan
                  (vlogging), ada fitur Continous Front/Rear Recording terbaru,   1,07 miliar warna, sehingga semua yang dilihat di layar akan
                  sehingga pengguna dapat menggunakan kamera depan dan     sesuai dengan sumber aslinya. Performa Huawei nova 9 semakin
                  belakang secara bersamaan. Kamera depan maupun belakangnya   lengkap dengan dukungan Huawei AppGallery yang diluncurkan
                  mendukung kemampuan merekam video 4K pada kualitas 30fps.   pada 2018. Adapun saat ini Huawei telah bekerja sama dengan
                  Sementara bagi pencinta mobile game,  ponsel ini dapat menjadi   hampir 4.5 juta pengembang terdaftar, yang konsisten untuk
                  pilihan terbaik untuk memaksimalkan momen bermain online   terus membawa beragam aplikasi baru dan fungsional. Dengan
                  games, kapanpun dan di manapun. Didukung Touch Turbo     141.000 aplikasi yang telah terintegrasi dengan HMS (Huawei
                  yang mencakup 300Hz Multi-Touch, Pixel Level Correction,   Mobile Service), kini AppGallery diakui menjadi salah satu top 3
                  dan teknologi Ultra High-Resolution Touch, menghadirkan   App Marketplace secara global. Nur A | Dok. Huawei



                                                           UMEDA TOMO MARU ROBOT VACUUM CLEANER
                                                           Jika biasanya kita melihat robot pembersih debu berwarna standar seperti hitam
                                                           atau putih, berbeda dengan yang diluncurkan Umeda. Seri Tomo Maru hadir dengan
                                                           motif bunga sakura khas negara Jepang. UMEDA memperkenalkan Tomo Maru
                                                           Limited Edition yang memadukan kecanggihan teknologi dengan Japanese Patterns
                                                           yang identik dengan bunga sakura. Smart Robot Vacuum UMEDA menghadirkan
                                                           solusi pintar untuk membersihkan lantai rumah, bagian terbesar dari rutinitas setiap
                                                           harinya. Tomo Maru smart robot vacuum dilengkapi pearl glass panel yang elegan
                                                           dan tipis. Ketebalannya hanya 7.5cm membuat robot lincah ini mudah mengakses
                                                           bagian kolong-kolong perabotan.
                                                              Dilengkapi teknologi Smartpath Algorithms, Tomo Maru memetakan jalur dengan
                                                           teratur dan memberikan tampilan live mapping pada aplikasi smartphone. Pengaturan
                                                           jadwal kerja otomatis dapat dilakukan melalui aplikasi di iOs/Android maupun
                                                           remote control. Tomo Maru tidak bergantung pada jaringan internet, sehingga
                                                           penggunaannya sangat mudah dan ramah pengguna. Alat ini memiliki kapasitas
                                                           baterai 3200 mAh Li-ion, meningkatkan performa bekerja hingga 150 menit. Tidak
                                                           perlu khawatir kehabisan ruang penampungan debu ataupun kekurangan air saat
                                                           mopping, karena vacuum ini berkapasitas tangki yang besar. Angie | Istimewa



 30   |                                                                                                                    |  31
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36