Page 76 - Binder WO 084
P. 76

HOUSE &
               LIVING








































               EFISIENSI ENERGI                                                 INI ADALAH RUMAH YANG

                                                                                MEMILIKI BAHAN EKOLOGIS DAN
               Rumah Berkelanjutan                                              MENGGUNAKAN SISTEM YANG


                                                                                DAPAT DIDAUR ULANG SERTA
                                 Naskah: Angie Diyya Foto: Istimewa             DIPASOK DARI ENERGI BERSIH.

                                         alah satu fenomena terpenting dalam sektor
                                         real estate dalam mengurangi dampak
                                         terhadap lingkungan dan perubahan iklim
                                S adalah rumah berkelanjutan. Makna dari
                                rumah berkelanjutan berkonsep efisien yang dibangun
                                dengan cara menghargai lingkungan maupun sumber
                                daya, mengoptimalkan penggunaan energi dan air.
                                Termasuk menggunakan bahan berkualitas agar tahan
                                lama dan nyaman untuk kehidupan keluarga. Rumah
                                itu dirancang untuk mengurangi emisi gas efek rumah
                                kaca, menghemat air dan energi maupun mengurangi
                                limbah selama konstruksi dan masa pakai rumah.
                                Karenanya, rumah ini banyak menggunakan bahan
                                daur ulang ataupun material berdampak rendah yang
                                digunakan sebagai sumber daya energi alternatif.
                                   Selain itu, penerapan pengembangan
                                perumahan hemat energi dapat diimplementasikan
                                melalui rekayasa teknologi yang berpegang pada
                                prinsip-prinsip penghematan energi dengan
                                mempertimbangkan sistem penghawaan,




               76   |                                                                                                                                                                                                                                        |  77
   71   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81