Page 71 - Binder WO 084
P. 71

kesalahan, hambatan, dan rintangan marabahaya, agar   yang hadir membuka pameran lukisan ini. Menurutnya
                  situasi dan kondisi kembali normal.  Sesuatu diruwat   ritual ruwatan hakikatnya merupakan munajat dan
                  karena berada dalam kelindan ketidaknormalan yang   doa kepada Tuhan Yang Maha Esa, lahir dari kesadaran
                  berpotensi menjadi bencana besar. “Merujuk pada   ada yang harus diperbaiki. Sehingga, pameran lukisan
                  makna filosofi tokoh Semar tersebut, tema pameran   ini bisa menjadi stimulus bagi segenap pemangku
                  lukisan ‘Semar Ngruwat Jagad’ ini menjadi relevan   kepentingan untuk mempertajam kepekaan
                  dengan kondisi yang kita hadapi saat ini. Di saat   spiritualitas batin masing-masing dan  memperbaiki
                  kita dihadapkan pada pandemi Covid-19 yang telah   apa yang seharusnya dibetulkani. Semangat asah,
                  menjadi wabah global dan berdampak pada segenap   asih, asuh yang ditaburi tokoh Semar diharapkan
                  aspek kehidupan 7,7 miliar manusia penduduk     memampukan kita untuk menginisiasi perubahan.
                  dunia. Mengakibatkan banyak orang terjangkit    Menaati norma baru yang tertuang dalam protokol
                  positif Covid-19 dan tidak sedikit pula yang akhirnya   kesehatan, mengakhiri pandemi, dan perekonomian
                  meninggal dunia,” ujar Ketua MPR Bambang Soesatyo   bangsa bisa kembali pulih.































 70   |                                                                                                                    |  71
   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76