Page 74 - Binder WO 087
P. 74
NEWS &
BUZZ
HIDUP SEHAT SELAMA RAMADAN
Bertujuan mengajak masyarakat menerapkan gaya hidup sehat di
bulan Ramadan, startup di bidang teknologi kesehatan preventif Fita
mengampanyekan #SehatMakinNikmat. Berfokus pada preventive health,
AJAK PELANGGAN KEMBALIKAN aplikasi ini menyuguhkan curated content untuk membantu menjalankan
SAMPAH KEMASAN ibadah. Di antaranya resep makanan berbuka, tips atur nutrisi saat berpuasa,
dan berbagai pilihan exercise yang dapat dilakukan di rumah selama Ramadan.
Menjelang lebaran, tradisi mengirim bingkisan
Salah satu fitur yang digemari pengguna adalah point reward. Ketika user
belanja berbagai keperluan menjadi bagian yang
berhasil menyelesaikan daily tasks, mereka akan mendapatkan poin yang
tidak terpisahkan dari masyarakat Indonesia. Hal ini
dapat ditukar dengan voucher belanja, ataupun beragam produk lainnya,
juga terlihat pada meningkatnya transaksi di blibli
salah satunya termasuk paket data dari Telkomsel. Kebetulan, e-groceries
hingga lebih dari 80% dibandingkan hari biasa.
menjadi pilihan utama yang sering di-redeem pengguna Ramadan ini. “Melihat
Bertambahnya jumlah transaksi akan meningkatkan
antusiasme yang tinggi, kami akan terus melengkapi reward partners terutama
pula jumlah sampah dari paket-paket belanja, baik
untuk daily needs, seperti voucher healthy catering, vitamin, dan supplement,”
secara online maupun offline. Melalui program Blibli
jelas Chief Executive Officer Fita Reynazran Royono. Nur A | Dok. Fita
Cinta Bumi, yang diinisiasi di awal tahun 2020, blibli
ingin mengajak partisipasi aktif pelanggan untuk
mengurangi sampah. Caranya dengan mengembalikan
kemasan berupa kardus dan plastik melalui kurir
BES untuk kemudian didaur ulang menjadi kardus
baru atau paper filler dalam proses pengemasan.
Gerakan ini menunjukkan pertumbuhan signifikan
pada partisipasi pelanggan. Jumlah sampah kemasan
yang dikembalikan pelanggan pada kuartal 1/2022
bertumbuh 5x lipat dibandingkan periode yang sama
tahun sebelumnya.
Yolanda Nainggolan, VP of Public Relations blibli,
menjelaskan, “Peningkatan partisipasi pelanggan MOUTHWASH SERUM PERTAMA DI INDONESIA
dalam program Blibli Cinta Bumi menunjukkan KLAR Smile berinovasi meluncurkan Mouthwash Serum pertama di Indonesia,
tingginya kesadaran masyarakat terhadap isu yaitu KLAR LUSENS+ Whitening Mouthwash Serum. Produk ini menjadi jawaban
lingkungan. Hal ini menjadi apresiasi sekaligus untuk kebutuhan perawatan gigi masyarakat. Inovasi LUSENS+ Formula ini
motivasi bagi blibli untuk secara konsisten terus mengandung bahan yang secara efektif dapat mencerahkan gigi dengan
mengembangkan program Blibli Cinta Bumi. Blibli aman dan tanpa efek samping. Tidak hanya aman, produk ini dibuat dengan
akan terus memfasilitasi pengembalian kardus dari tekstur yang lebih creamy. Hidroksiapatit yang terdapat dalam KLAR LUSENS+
pelanggan dengan jangkauan lebih luas lagi. Aktivitas Whitening Mouthwash Serum diklaim mampu mencegah gigi berlubang.
ini merupakan gerakan untuk mengajak pelanggan drg David Sugihartana MM, Co-Founder KLAR Smile menuturkan, “Kami
menerapkan gaya hidup 6R, yaitu reduce, reuse, memanfaatkan teknologi LUSENS+ Formula untuk tetap menjaga tingkat
recycle, refuse, remove, dan rally untuk melengkapi kecerahan gigi lebih maksimal. Pengguna sudah dapat melihat hasilnya hanya
aksi mengurangi sampah kertas dan plastik untuk dalam 2 hingga 3 kali pemakaian, agar hasil optimal kami sarankan pemakaian
melindungi bumi.” Nur A | Dok. blibli rutin selama empat minggu setiap selesai menggosok gigi.” Indah | Dok. KLAR
74 | | 75