Page 30 - Binder WO 100
P. 30
WOMENS
TALK
Financial Brands (Milennials’ Choice) ini, Dewi pun tak era digital saat ini. Untuk digitalisasi di BUMN
segan terjun langsung. bidang asuransi ini sudah lebih maju. Dari keperluan
Selain untuk melawan stigma, perempuan yang membayar santunan, verifikasi data, hingga proses
mendapat gelar master di bidang komunikasi dari end to end costumer experience sudah fully integrated
Universitas Sahid ini menerapkan gaya leadership yang dengan seluruh mitra.
adaptif, apresiatif, dan penuh empati, terutama dalam “Kami terus memberikan pelayanan terbaik kepada
menghadapi pegawai dari kalangan milenial. Dewi masyarakat korban kecelakaan lalu lintas. Ketika terjadi
mengungkapkan ada gap besar antara jumlah pegawai kecelakaan yang harus dilakukan korban kecelakaan
milenial dan generasi sebelumnya, yakni 75% dari total atau keluarganya adalah melaporkan kepada pihak
pegawai merupakan kalangan milenial. Sesuai arahan kepolisian. Kami akan mendapat notifikasi, karena
Kementerian BUMN, Jasa Raharja turut membentuk sudah terintegrasi secara digital dengan polisi. Kami
wadah milenial yang disebut ‘Spirit of Millennials’ juga terhubung 100% dengan rumah sakit yang
di kantor pusat dan kantor cabang. Dewi berharap, terdaftar di Kemenkes, sehingga korban hanya perlu
lewat wadah itu, dapat memaksimalkan peran milenial melaporkan kepada kepolisian. Selanjutnya Jasa
sebagai agent of innovation. Raharja yang bekerja untuk memberikan perlindungan
Selain stigma terhadap perempuan, Dewi pun dengan memberikan guaranted letter kepada rumah
harus bekerja keras menghapus stigma yang melekat sakit,” papar Dewi mengenai integrasi yang telah
pada perusahaan yang mempunyai captive market ini. dilakukan dalam hal digitalisasi.
“Stigma itu yang harus saya ubah, karena sebetulnya Kolaborasi antarpemangku kepentingan juga
Jasa Raharja jauh dari stigma itu. Kami harus dapat merupakan hal penting. Pada mudik Lebaran 2023
membuktikan pada negara sebagai pemegang saham misalnya, berkat kerja sama yang sangat baik terjadi
bahwa Jasa Raharja mampu mengemban amanah penurunan angka kecelakaan atau fatalitas korban
undang-undang untuk menjalankan UU No 33 Tahun meninggal dunia. “Angkanya turun lumayan drastis,
1964 tentang Dana Pertanggungan Wajib Kecelakaan terlihat dari catatan santunan yang kita berikan itu
Penumpang dan UU No 34 Tahun 1964 tentang Dana turun hampir 45%,” ucapnya dengan antusias.
Kecelakaan Lalu Lintas Jalan,” ungkapnya kepada Hal tersebut tidak terlepas dari kolaborasi erat
Women’s Obsession di kantornya yang berada di dan kesiapan matang dari seluruh stakeholders
bilangan Kuningan, Jakarta. terkait. Bagaimana proses mudik dapat berjalan
lancar didukung oleh kesiapan infrastruktur sarana
DIGITALISASI & KOLABORASI dan prasarananya. Langkah strategis yang dilakukan
Menjadi tak terhindarkan dalam perkembangan Jasa Raharja di antaranya melakukan survei, sehingga
dunia industri, digitalisasi sudah menjadi sebuah diketahui tindakan apa yang diperlukan ketika
kebutuhan. Dewi pun memastikan jajarannya mampu terjadi suatu kecelakaan atau kemacetan di titik
bekerja secara profesional dan beradaptasi mengikuti itu. “Peran kami pada mudik lebaran itu memang
kebutuhan masyarakat tuntutan masyarakat dengan suportif, jadi kami mendukung seluruh stakeholders.
30 |