Page 19 - Binder MO 263-001-Tahun ke-21
P. 19
HAIKAL HASSAN, DORONGAN SERTIFIKASI
PRODUK HALAL DAN PERKEMBANGAN
EKONOMI NASIONAL
ertifikasi halal merupakan salah dalam negeri di kancah ekonomi global,"
satu syarat mutlak bagi sebuah kata Haikal Hassan atau yang lebih akrab
S produk sebelum merambah disapa Babe Haikal.
pasar di Indonesia dan menyentuh Sayangnya, catatan BPJPH
panca indera konsumen. Sertifikasi menunjukan bahwa dari 66 juta pelaku
inilah yang saat ini tengah didorong oleh usaha di semua level mulai dari mikro
Badan Penyelenggara Jaminan Produk sampai besar, baru sekitar 2,1 juta
Halal (BPJPH) terhadap semua produk usaha yang bersertifikasi halal. Haikal
yang beredar di Indonesia. menegaskan, kondisi ini merupakan
Sertifikasi halal tidak hanya sebuah dilema mengingat Indonesia
menyentuh produk makanan dan merupakan salah satu negara dengan ragu," katanya.
minuman saja, tetapi juga obat-obatan, populasi muslim terbesar di dunia. VP General Secretary Danone
kosmetik, fesyen, perjalanan, dan media. Haikal melanjutkan, Indonesia saat Indonesia, Vera Galuh Sugijanto
Keberadaan sertifikasi tersebut di ini menempati posisi kedelapan dalam mengatakan bahwa AQUA secara
samping Standarisasi Nasional Indonesia hal kepemilikan sertifikasi halal oleh konsisten menghadirkan produk yang
(SNI) memberikan jaminan kualitas dan pelaku usaha. Pria kelahiran 21 Oktober tidak hanya memperhatikan aspek
keamanan konsumsi bagi para konsumen 1970 ini melanjutkan, Indonesia kalah kualitas dan keamanan tetapi juga aspek
muslim di Indonesia atau bahkan dunia. dari Prancis, Korea Selatan, Brazil, Rusia kehalalan. Dia melanjutkan, sertifikasi
Kepala BPJPH, Haikal Hassan bahkan China di posisi pertama terkait akan memberikan kenyamanan dan
menegaskan bahwa halal dan Thayyib negara yang menghasilkan produk kepastian hukum kepada siapapun
(baik) merupakan satu kesatuan hukum dengan sertifikasi halal bagi dunia. konsumen produk yang dibeli. "Karena
yang tidak dapat dipisahkan dalam Sebabnya, Haikal meminta agar semua kalau halalnya maju maka pertumbuhan
seluruh rantai produksi. Halal dimulai pelaku usaha dari mikro hingga besar ekonominya juga baik," kata Vera Galuh.
dari proses pengambilan bahan baku, wajib melakukan sertifikasi halal agar Vera melanjutkan, AQUA menjadikan
produksi hingga distribusi produk produk Indonesia lebih mudah diterima kehalalan sebagai nilai utama yang
kepada para konsumen. dunia. Menurutnya, kapasitas halal bukan melekat dalam setiap tahapan proses
Data Pew Research Center untuk konsumen muslim saja tetapi produksi. Dia menambahkan, komitmen
memprediksi bahwa populasi muslim untuk semua. Halal merupakan sebuah AQUA terkait halal tidak hanya berhenti
dunia akan mencapai 2,2 miliar jiwa gaya hidup dan perkembangan budaya di pabrik dan produk sendiri tetapi
atau 26,5 persen dari total populasi modern yang mengutamakan kebersihan, bersama dengan lingkungan dan seluruh
global. Indonesia memiliki 241,7 juta jiwa transparansi, keterbukaan, kesejahteraan mitra Danone yang ada di Indonesia.
penduduk muslim sekaligus menjadi dan trek rekor rantai produksi. Dia melanjutkan, selama lebih dari 50
negara dengan pemeluk agama Islam Haikal menyebutkan bahwa salah satu tahun menyajikan kebutuhan air minum
terbesar kedua di dunia. produk yang telah lama tertib sertifikasi masyarakat, AQUA tidak ingin berhenti
Haikal mengatakan, sertifikasi halal adalah AQUA. Dia mengapresiasi hanya dalam pertumbuhan bisnis tetapi
halal tidak hanya mengembangkan berbagai inisiatif AQUA dalam juga keberlanjutan perkembangan
kualitas produk. Lebih dari itu, sertifikasi menjalankan keseluruhan proses produksi kesehatan, lingkungan dan masyarakat.
halal juga membuka peluang ekspor yang halal sekaligus memberdayakan dan AQUA ingin maju bersama masyarakat
produk domestik ke mancanegara yang menghadirkan dampak positif melalui sambil menumbuhkan komunitas halal
pada akhirnya menumbuhkan geliat berbagai program pemberdayaan yang di sekitar wilayah operasional pabrik.
perekonomian nasional, terlebih di mendorong pengembangan bisnis para "AQUA tidak bisa tumbuh sendiri.
sektor Usaha Mikro, Kecil dan Menengah pelaku UMKM, termasuk pendampingan Kami tumbuh erat dengan berbagai
(UMKM). Itu sebabnya BPJPH mengejar memenuhi kapasitas halal. komunitas dan berkolaborasi dengan
sertifikasi tersebut. "Saya melihat bahwa AQUA bukan PBNU, Muhammadiyah hingga Dewan
"Melihat potensi yang besar dari sekedar halal tetapi juga thayyib, karena Masjid Indonesia tidak lain dan tidak
pasar domestik dan internasional, telah konsisten mengalirkan kebaikan bukan bahwa untuk memastikan
kepatuhan untuk menjalankan proses bersama Indonesia. Merek dengan tumbuhnya bisnis kami ini agar
produksi yang tertib halal, tentu akan logo halal tentunya baik untuk untuk membawa manfaat dan keberkahan bagi
meningkatkan daya saing produksi dikonsumsi dan masyarakat tidak perlu konsumen dan kemitraan kita," katanya. n
| 19