Page 72 - Binder MO 230
P. 72

BEST PROFESSIONALS



                                               Indarto Pamoengkas





                            DIREKTUR KEUANGAN, MANAJEMEN RISIKO & SDM

                                              PT LEN INDUSTRI (PERSERO)



                                                   Naskah: Arif Rahman Hakim Foto: Istimewa

                         Salah seorang figur yang ikut andil memajukan PT Len Industri adalah

                          Dr. Indarto Pamoengkas, S.Ak., M.Ak., CA, CMA,. Ia menduduki jabatan
                            yang strategis, yakni Direktur Keuangan, Manajemen Risiko & SDM.





                  Sebelumnya Indarto dipercaya                                           pertahanan, dan perjalanan mengenai
               sebagai Direktur Keuangan dan SDM                                         holding,” ujar Indarto.
               PT Len Industri periode 2020-2023. Ia                                        Buku ini juga mengungkap sepak
               juga menjadi Komisaris Utama PT Surya                                     terjang perusahaan sejak awal 1970-an,
               Energi Indotama, anak usaha PT Len                                        yakni ketika masih bernama Lembaga
               Industri pada 2021 hingga sekarang.                                       Elektroteknika Nasional (LEN). Karya Len
               Indarto pernah menduduki jabatan                                          telah memasuki ruang-ruang keluarga
               Direktur Keuangan PT Pupuk Indonesia                                      dan ruang publik di berbagai pelosok
               (Persero) tahun 2015-2020, Senior Vice                                    negeri. Karya itu antara lain berupa
               President (SVP) Corporate Banking PT                                      stasiun pemancar TVRI.
               Bank Mandiri (Persero) Tbk. tahun 2010-                                      Sejak bertransformasi menjadi
               2015, serta penugasan sebagai Komisaris                                   entitas bisnis, karya-karya PT Len
               Utama PT Rekayasa Industri (Rekind)                                       Industri semakin meluas. Di sektor
               tahun 2016-2020. Termasuk sebagai                                         perkeretaapian, Len secara bertahap
               Ketua Dewan Pengawas Dana Pensiun                                         mengambil alih peran perusahaan asing
               Mandiri I pada April hingga Desember                                      dalam proyek persinyalan kereta api. Kini
               2015 dan Senior Vice President (SVP)                                      PT Len Industri telah bertransformasi
               Corporate Banking PT Bank Mandiri                                         menjadi pemain utama dan merupakan
               (Persero) Tbk pada 1991 hingga 2015.                                      pioner di bidang signaling. Perusahaan
                  Indarto memiliki pengalaman       tahun 2022. Memasuki usia 32 tahun   juga berada di balik perubahan besar
               sebagai pembicara maupun juri. Salah   sejak bertransformasi menjadi entitas   bidang perkeretaapian di Indonesia
               satunya adalah sebagai pembicara     bisnis profesional, PT Len Industri    dalam beberapa tahun terakhir.
               dalam Kuliah Perdana pada Program    meluncurkan buku perusahaan berjudul    PT Len Industri adalah Badan Usaha
               Magister Ilmu Manajemen Fakultas     “Transformation Toward Excellent” atau   Milik Negara (BUMN) yang bergerak
               Ekonomi dan Bisnis Univesitas        “Transformasi Menuju Kinerja Unggul”   di bidang elektronika untuk industri
               Padjajaran pada Maret 2022.          di Grha Len Bandung pada 17 Februari   dan prasarana. Pada 12 Januari 2022
                  Ia memperoleh gelar Sarjana       2023.                                pemerintah resmi menunjuk perusahaan
               Akuntansi di Universitas Airlangga      “Buku ini mengenai PT Len Industri   ini sebagai induk holding BUMN industri
               pada tahun 1989, kemudian Magister   yang mencatat apa dan bagaimana      pertahanan, yang beranggotakan
               Akuntansi di Universitas Indonesia di   perjalanannya hingga sekarang, dan   Pindad, Dahana, Dirgantara Indonesia,
               tahun 2000, dan meraih Gelar Doktor   rencana di masa depan. Akhirnya     dan PAL Indonesia. Perusahaan ini
               Manajemen Strategi di Fakultas Ekonomi   lahirlah buku ini, yang isinya mencakup   kemudian meluncurkan DEFEND ID
               Bisnis Universitas Padjajaran pada   persinyalan, energi terbarukan, industri   sebagai identitas dari holding. n


               72   |
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77